Tag: pengawasan covid 19

Pemerintah: 11 WNI yang berinteraksi dengan WN Jepang di Bali sehat

Juru bicara pemerintah untuk penanganan virus corona (COVID-19) Achmad Yurianto menginformasikan 11 warga Indonesia yang pernah berinteraksi dengan ...

Kemenkes: Surat bebas corona tidak ada gunanya

Pemerintah menegaskan bahwa permintaan sejumlah perusahaan kepada karyawannya yang baru pulang dari luar negeri untuk memperoleh surat bebas virus ...

Aceh libatkan dai dan khatib dalam penyuluhan pencegahan COVID-19

Pemerintah Aceh akan melibatkan para dai dan khatib shalat Jumat dalam upaya penyuluhan kepada warga mengenai pencegahan penularan virus ...

Kemenkes periksa 227 pasien dalam pengawasan COVID-19

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan sedang memeriksa 227 orang yang masuk dalam kategori Pasien Dalam Pengawasan (PDP) ...

Satu WNI kru Diamond Princess diduga terjangkit corona dan diisolasi

Juru bicara pemerintah untuk penanganan virus corona (COVID-19) Achmad Yurianto mengatakan satu dari 69 warga negara Indonesia yang merupakan kru ...

Pemerintah nyatakan 188 WNI kru kapal World Dream dalam keadaan sehat

Juru bicara pemerintah untuk penanganan virus corona (COVID-19) Achmad Yurianto mengatakan 188 warga negara Indonesia yang merupakan kru kapal World ...

Dinkes Bali: 12 pasien terduga COVID-19 dalam status pengawasan

Dinas Kesehatan Provinsi Bali mencatat pasien terduga COVID-19 yang berstatus dalam pengawasan hingga Kamis (5/3) berjumlah 12 orang, yang dirawat di ...

Kemenkes periksa 156 pasien dalam pengawasan COVID-19

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, Kementerian Kesehatan (Balitbankes) sudah memeriksa 156 spesimen dari 156 orang pasien dalam pengawasan ...

Kondisi pasien dalam pengawasan COVID-19 di RS Tabanan stabil

Direktur Badan Rumah Sakit Umum Kabupaten Tabanan, dr. I Nyoman Susila, menjelaskan dua pasien dengan status dalam pengawasan COVID-19 yang dirawat ...

Di Gresik, warga diduga corona ternyata radang paru

Seorang warga Kabupaten Gresik, Jawa Timur yang awalnya diduga terjangkit virus corona dan sempat berstatus orang dalam pemantauan (ODP), ternyata ...

BRSU Tabanan siagakan SDM dan fasilitas untuk penanganan COVID-19

Badan Rumah Sakit Umum (BRSU) Daerah Tabanan sebagai salah satu RS rujukan di Bali telah menyiagakan SDM yang tergabung dalam Tim COVID-19 dan ...

RSMH Palembang benarkan kembali isolasi seorang pasien

Rumah Sakit Umum Pusat Muhammad Hoesin Palembang membenarkan kembali mengisolasi seorang pasien yang dirujuk Kantor Kesehatan Pelabuhan Palembang ...

Gubernur: 23 pasien dalam pengawasan COVID-19 Jabar dinyatakan negatif

Gubernur Jawa Barat (Jabar) M Ridwan Kamil menyatakan ada 23 pasien dalam pengawasan virus corona atau COVID-19 di Provinsi Jabar dan berdasarkan ...