Tag: pengadilan

Dua ledakan terjadi di dekat gedung Mahkamah Agung Brazil

Sedikitnya dua ledakan terjadi di antara gedung Mahkamah Agung dan Kongres Nasional Brazil di Brasilia pada Rabu (13/11) malam, lapor portal berita ...

600 member jadi korban Superstar Fitness, rugi hingga Rp4,6 miliar

Sebanyak sekitar 600 anggota (member) Superstar Fitness menjadi korban atas dugaan penipuan pembayaran keanggotaan setelah secara tiba-tiba pusat ...

Pastikan Hak Seluruh Kreditur Terpenuhi, WSBP Laksanakan Private Placement Tahap 3

PT Waskita Beton Precast Tbk (kode saham: WSBP) menjalankan komitmen homologasi tranche D melalui aksi korporasi Penambahan Modal Tanpa Hak Memesan ...

Wakapolri baru tercatat pernah pecat Ferdy Sambo

Komjen Pol. Ahmad Dofiri meninggalkan posisi lamanya sebagai Inspektur Pengawasan Polri (Irwasum) Polri sejak Rabu atau 13 November 2024, sebab ...

Mantan lurah di Semarang dihukum empat tahun akibat pungli Rp160 juta

Pengadilan Tipikor Semarang menjatuhkan hukuman empat tahun penjara terhadap mantan Lurah Sawah Besar Jaka Suryanta atas pungutan liar (pungli) untuk ...

Kemendagri segera tunjuk Pjs. Gubernur Kalsel pengganti Sahbirin Noor

Wakil Menteri Dalam Negeri Bima Arya Sugiarto mengatakan kementeriannya segera menyiapkan langkah-langkah untuk menunjuk penjabat sementara gubernur ...

DPRD Kalsel: Paman Birin masih dibutuhkan rampungkan pembangunan

Anggota DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) H Suripno Sumas menilai Kalsel masih membutuhkan kepemimpinan Sahbirin Noor atau Paman Birin untuk ...

Rutan Salemba ungkap identitas tujuh tahanan yang melarikan diri

Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta Tonny Nainggolan mengungkapkan identitas tujuh tahanan kasus narkoba yang melarikan diri ...

Kurator kepalilitan PT Sritex mulai kumpulkan kreditor

Kurator kepailitan PT Sri Rejeki Isman (Sritex) dan tiga anak usahanya mulai mengumpulkan para kreditor perusahaan tekstil untuk mengenalkan serta ...

Jaksa Agung paparkan sejumlah kasus yang menjadi perhatian publik

Jaksa Agung Sanitiar Burhanuddin menyampaikan sejumlah kasus yang menjadi perhatian publik saat rapat kerja dengan Komisi III mulai dari penangkapan ...

Prabowo sambut dukungan AS untuk Indo-Pasifik bebas dan terbuka

Presiden RI Prabowo Subianto menyambut baik dukungan berkelanjutan Amerika Serikat (AS) dalam memajukan kawasan Indo-Pasifik yang bebas dan terbuka, ...

KPK panggil putri mantan Kepala Bea Cukai Makassar Andhi Pramono

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi, Rabu, memanggil putri mantan Kepala Kantor Bea dan Cukai Makassar, Sulawesi Selatan, Andhi Pramono (AP), ...

Bangladesh ajukan pemberitahuan Interpol terhadap mantan PM Hasina

Pengadilan Bangladesh meminta Interpol untuk mengeluarkan peringatan merah (red notice)  guna menangkap mantan Perdana Menteri Sheikh Hasina ...

Kejari tolak penangguhan penahanan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi

Kejaksaan Negeri Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, menolak permohonan penangguhan penahanan tersangka Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi berinisial ...

Ombudsman minta pemerintah percepat penyelamatan Sritex cegah PHK

Ombudsman RI meminta pemerintah segera mempercepat upaya penyelamatan PT Sri Rejeki Isman Tbk atau Sritex (SRIL) sebagai pelayanan publik ...