Tag: penanganan pandemi

Surya Paloh puji kepemimpinan Jokowi dalam penanganan pandemi COVID-19

Ketua Umum DPP Partai NasDem Surya Paloh memuji kinerja Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam penanganan pandemi COVID-19 di Tanah ...

Jakarta tempati peringkat ke-47 soal respons penanganan COVID-19

DKI Jakarta menempati peringkat ke-47 dari 50 besar kota di dunia dengan total skor 51,43 soal respons penanganan pandemi COVID-19 berdasarkan kajian ...

Epidemiolog Unsoed: Sistem jemput bola efektif percepat vaksinasi

Ahli epidemiologi lapangan dari Fakultas Kedokteran Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto, Jawa Tengah dr Yudhi Wibowo mengatakan ...

Jepang puji penanganan COVID-19 di Indonesia

Jepang memuji penanganan pandemi COVID-19 di Indonesia yang menunjukkan penurunan signifikan, terutama setelah gelombang kedua. "Saya sangat ...

Kapolri: Hari Pahlawan momentum Indonesia bangkit dari pandemi

Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menyebutkan Hari Pahlawan tahun ini menjadi momentum bagi Indonesia untuk bangkit berjuang melawan pandemi ...

Akademisi ingatkan perilaku tentukan perjalanan masa depan bangsa

Akademisi dari Universitas Diponegoro Singgih Tri Sulistiyono mengingatkan belajar dari kisah kepahlawanan masyarakat Surabaya yang ...

Menkes minta keselamatan pekerja lebih diperhatikan

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin meminta keselamatan pekerja di lingkungan tempat kerja lebih diperhatikan khususnya dalam aspek kesehatan ...

Gibran: Pahlawan masa kini berjasa dalam penanganan pandemi COVID-19

Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka mengatakan Hari Pahlawan menjadi saat tepat untuk menghormati pahlawan masa kini, terutama yang berjasa ...

Pemkot Kendari apresiasi LKBN ANTARA terkait pemberitaan COVID-19

Pemerintah Kota Kendari mengapresiasi Perum LKBN ANTARA Biro Sulawesi Tenggara, karena telah menjadi mitra pemerintah setempat dalam menyebar luaskan ...

Pemerintah berupaya pertahankan capaian dalam penanganan COVID-19

Pemerintah berupaya mempertahankan capaian dalam penanganan pandemi COVID-19 setelah Indonesia menempati peringkat tertinggi di antara ...

Menkominfo: Waspadai kenaikan COVID-19 dengan vaksin dan taat prokes

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G. Plate meminta masyarakat disiplin menerapkan protokol kesehatan dan mengikuti ...

Unair serahkan "seed" Vaksin Merah Putih untuk dilakukan uji klinis

Universitas Airlangga (Unair) menyerahkan seed (benih) Vaksin Merah Putih secara seremonial kepada PT Biotis Phrmaceuticals Indonesia untuk ...

Wapres: Fatwa MUI beri gambaran fleksibilitas hukum Islam saat pandemi

Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin mengatakan fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) memberikan gambaran tentang fleksibilitas hukum Islam ...

Tim KSP pantau penanganan COVID-19 di Palembang

Tim Kantor Staf Presiden (KSP) yang dipimpin Tenaga Ahli Utama Joanes Joko melakukan kunjungan kerja ke Palembang, Sumatera Selatan, Senin, ...

Menkominfo: Peningkatan kasus COVID-19 Eropa jadi pelajaran

Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate mengatakan bahwa peningkatan kasus COVID-19 yang kembali terjadi Eropa harus menjadi pelajaran ...