Tag: penanganan covid19

Kilas NusAntara Sore

ANTARA - Presiden Joko Widodo meminta Menteri Kesehatan dan Kepala Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 mengendalikan kasus di Provinsi Jawa ...

Positif COVID-19, Sekretaris Kota Tidore meninggal dunia

ANTARA - Setelah didiagnosis mengalami pneumonia akibat COVID-19, Sekretaris Pemerintah Kota Tidore Kepulauan, Maluku Utara Asrulul Sani Soleman ...

Wali Kota Tidore dirujuk ke RSUD Ternate

ANTARA - Wali Kota Tidore Kepulauan Ali Ibrahim dirujuk ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Chasan Boesoerie Ternate. Proses evakuasi wali kota ...

Polda Malut gelar apel pengamanan malam takbiran

ANTARA - Polda Maluku Utara (Malut) bersama korem 152 Babullah menggelar apel pasukan dalam rangka pengamanan malam Idul Fitri 1441 Hijriah ...

DPRD Temanggung setujui anggaran Rp84,1 miliar penanganan COVID-19

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah menyetujui anggaran percepatan penanganan wabah COVID-19 sebesar Rp84,1 ...

Peneliti CSIS: Surat utang jadi opsi jika stimulus tidak cukup

Peneliti Center for Strategic and International Studies (CSIS) Fajar Hirawan mengatakan surat utang atau bond menjadi salah satu opsi untuk memenuhi ...

Pemkot Tangerang terbitkan Perwal dan Kepwal Pelaksanaan PSBB

Wali Kota Tangerang H. Arief R. Wismansyah menyatakan Pemkot telah menyusun pedoman dan aturan pelaksanaan PSBB di Kota Tangerang dalam bentuk ...

Gubernur surati bupati se-Banten atasi penyebaran corona di desa

Gubernur Banten Wahidin Halim (WH) di Serang, Rabu, menyurati seluruh bupati se-Provinsi Banten untuk melakukan berbagai upaya penanggulangan dan ...

Kepri alokasikan Rp705,5 miliar untuk penanganan COVID-19

Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau serta pemerintah seluruh kabupaten dan kota di wilayah itu sepakat untuk mengalokasikan anggaran dalam penanganan ...

Minim stok darah, PMI sasar Markas Kodim 0506 Tangerang

ANTARA - Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Tangerang mengalami kekurangan stok darah hingga 90 persen di tengah penanganan COVID 19. Untuk mengatasi ...

Gugus Tugas catat donasi penanganan COVID-19 capai Rp83 miliar

Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 mencatat jumlah donasi dari masyarakat yang terkumpul hingga Selasa (7/4) mencapai Rp83 miliar yang akan ...

Pemerintah apresiasi tenaga medis COVID-19 hingga pengemudi ojol

Pemerintah melalui Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 mengapresiasi partisipasi para pekerja, petugas medis hingga pengemudi ojek dalam ...

Pemprov Kaltim terima 2.400 unit alat pemeriksaan cepat COVID-19

Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur telah menerima 2.400 unit rapid test atau alat pemeriksaan cepat terhadap antibodi yang dikaitkan dengan ...

Presiden pastikan ada relaksasi kredit bagi UMKM terdampak COVID-19

ANTARA - Presiden Joko Widodo memastikan akan ada relaksasi kredit bagi UMKM terutama untuk nilai kredit di bawah Rp10 miliar sebagai upaya ...

Tiga PDP dan 22 ODP ditangani RSUD Chasan Boesoerie Maluku Utara

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Chasan Boesoerie Ternate, Maluku Utara (Malut) saat ini menangani tiga pasien dalam pengawasan (PDP) dan 22 orang ...