Tag: penanganan covid

Sektor UMKM hingga industri jadi andalan sumber kemajuan ekonomi 2023

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengharapkan sektor konstruksi, transportasi, penyediaan makanan dan minuman, akomodasi, ...

BI sebut ekonomi NTT kuat hadapi kenaikan inflasi domestik

Kantor Bank Indonesia Perwakilan Nusa Tenggara Timur melaporkan bahwa kinerja ekonomi provinsi berbasis kepulauan itu masih menunjukkan ketahanan ...

BI prediksi pertumbuhan ekonomi Indonesia 2023 tetap kuat

Bank Indonesia (BI) memprediksi pertumbuhan ekonomi Indonesia tetap kuat pada 2023 di kisaran 4,5-5,3 persen, dengan memperhatikan perkembangan ...

Sri Mulyani: Kinerja baik APBN antar ekonomi 2022 tumbuh 5,3 persen

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan kinerja baik Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) berhasil mengantar ekonomi 2022 ...

Inggris janji bantu promosi wisata Bali untuk dongkrak kunjungan turis

Pemerintah Inggris berjanji membantu mempromosikan pariwisata di Bali kepada warganya sehingga tingkat kunjungan wisatawan asing ke Pulau Dewata ...

Wakil Dubes Inggris jajaki kerja sama transportasi hijau di Bali

Wakil Duta Besar Inggris untuk Indonesia Matt Downing menjajaki peluang kerja sama transportasi hijau, tata kelola limbah, kesehatan, dan pendidikan ...

Ekonomi di Papua Barat 2022 tumbuh 2,01 persen

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat perekonomian Provinsi Papua Barat selama tahun 2022 atau secara kumulatif mengalami pertumbuhan 2,01 persen, ...

Sudinkes Jaksel catat puluhan ribu orang terima vaksin booster kedua

Suku Dinas Kesehatan Jakarta Selatan mencatat puluhan ribu orang sudah menerima vaksinasi vaksinasi COVID-19 dosis keempat atau booster kedua  ...

Satgas: Kabupaten/kota se-Babel tanpa penambahan COVID-19

Satgas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) menyatakan tujuh kabupaten/kota se-Kepulauan Babel pada Senin (6/2) tanpa ...

Indonesia akan perluas dana COVID-19 jadi ASEAN Response Fund

Indonesia akan memperluas penggalangan dana yang semula hanya untuk penanggulangan pandemi COVID-19 di negara-negara Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia ...

Menkes minta Pokja RCCE lanjutkan peran komunikasi publik

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin meminta Kelompok Kerja Komunikasi Risiko dan Pelibatan Masyarakat (Risk Communication and Community ...

Menkeu tekankan kualitas belanja dalam penggunaan APBN

Menteri Keuangan (Menkeu) RI Sri Mulyani Indrawati menekankan pentingnya kualitas belanja dalam penggunaan anggaran pendapatan dan belanja negara ...

Beijing tetapkan aturan spesifik eksperimen terkait COVID-19

Otoritas Kota Beijing menetapkan regulasi baru yang secara spesifik mengatur berbagai aktivitas eksperimen terkait pengembangbiakan virus corona, ...

Prancis sambut baik pelonggaran pembatasan China

Sektor pariwisata Prancis menyambut baik pelonggaran pembatasan perjalanan lintas perbatasan yang diterapkan China baru-baru ini, dengan harapan ...

Kementerian ESDM gelar vaksinasi COVID-19 booster ke-2

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menggelar vaksinasi COVID-19 dosis booster ke-2 sebagai implementasi Surat Edaran (SE) Kementerian ...