Tag: penanganan bencana banjir

Kemendes dampingi penggunaan dana desa untuk penanganan bencana NTT

Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) memberikan pendampingan agar dana desa dapat digunakan untuk ...

Peralatan berat minim, pencarian korban banjir Flores Timur lambat

Kondisi persediaan alat berat yang terbatas berdampak pada lambatnya pencarian korban banjir bandang di wilayah Waiwerang dan sekitarnya di Kabupaten ...

BPBD NTT diminta segera bantu bencana banjir-longsor Flores Timur

Ketua Komisi V DPRD Nusa Tenggara Timur (NTT), Yunus Takandewa meminta Badan Penaggulangan Bencana Daerah (BPBD) provinsi itu segera melakukan ...

Pemkab Sigi bangun posko darurat utama banjir bandang

ANTARA - Pemerintah Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah membangun pos komando (posko) darurat utama penanganan bencana banjir bandang di Desa Beka, ...

Pemerintah siapkan anggaran penanganan bencana hingga Rp5 triliun

Dirjen Anggaran Kementerian Keuangan Askolani mengatakan pemerintah selalu mengalokasikan anggaran untuk menangani bencana yang melanda Tanah Air ...

Wapres sebut penanganan banjir harus terintegrasi hulu dan hilir

Wakil Presiden Ma’ruf Amin mengatakan penanganan bencana banjir sejumlah daerah di Indonesia harus dilakukan secara terintegrasi antara hulu ...

Satgas TNI-AD akhiri tugas kemanusiaan bencana banjir di Kalsel

Satuan Tugas (Satgas) TNI Angkatan Darat mengakhiri tugas kemanusiaan membantu penanganan bencana banjir di Kalimantan Selatan. "Hari ini KRI ...

Komisi III DPR apresiasi Presiden Jokowi cepat tangani banjir Kalsel

Wakil Ketua Komisi III DPR RI Pangeran Khairul Saleh mengapresiasi Presiden RI Joko Widodo yang cepat dalam penanganan bencana banjir di Kalimantan ...

Legislator: Banjir Banjarmasin belum usai, perhatian jangan kendor

Anggota DPRD Kota Banjarmasin H Abdul Muis mengatakan musibah banjir di kotanya belum usai dia minta perhatian pemerintah kota bagi warga yang ...

BPBD: Banjir di Banjarmasin sudah mulai surut

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Banjarmasin, Jumat menyatakan, musibah banjir di kota seribu sungai itu mulai berakhir di hari ke-16 ...

Bahu membahu tangani banjir di Jember tanpa dukungan APBD

Kabupaten Jember, Jawa Timur diterjang bencana angin puting beliung, banjir bandang, banjir genangan, dan tanah longsor di delapan kecamatan yang ...

Tagana Kalteng perkuat penanganan dampak bencana banjir Kalsel

Sejumlah personel Taruna Siaga Bencana (Tagana) dari Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) mulai turut memperkuat dan bahu-membahu penanganan dampak ...

Banjarmasin gratiskan layanan kesehatan RS bagi warga terdampak banjir

Pemerintah Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, mengeluarkan surat edaran mengenai kebijakan menggratiskan layanan kesehatan di RSUD Sultan ...

Warga terdampak banjir di Banjarmasin Senin bertambah jadi 51.000 jiwa

Pemerintah Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan merilis jumlah warga terdampak banjir di hari kelima atau Senin ini bertambah menjadi 51.000 jiwa ...

Bantuan presiden disalurkan untuk warga terdampak banjir di Kalsel

Sebanyak 10.000 paket sembako dari Presiden RI Joko Widodo disalurkan untuk warga terdampak banjir di Provinsi Kalimantan Selatan ...