Tag: pemutakhiran data

KPU Situbondo luncurkan maskot Si-Mesi Pilkada 2024

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Situbondo, Jawa Timur, meluncurkan maskot Si-Mesi (Merak Situbondo) dan Jinggle Situbondo Memilih Pilkada 2024 ...

FKUB Kalsel siap jadi pengawas partisipatif di Pilkada 2024

Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Kalimantan Selatan menyatakan siap ikut berperan menjadi pengawas partisipatif di Pilkada serentak ...

Bawaslu Lampung Selatan Luncurkan Posko Kawal Hak Pilih

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Lampung Selatan resmi meluncurkan Posko Kawal Hak Pilih dalam rangka mengawal secara ketat ...

Pemutakhiran data pemilih Pilkada 2024

Komisi Pemilihan Umum (KPU) melakukan pemutakhiran data untuk pemilih pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 melalui pencocokan dan penelitian ...

Bawaslu Lampung buka 2.899 posko aduan Kawal Hak Pilih

Bawaslu Provinsi Lampung membuka posko aduan "Kawal Hak Pilih" sebanyak 2.899 titik bagi masyarakat yang memiliki kendala terkait hak pilih ...

Bawaslu Bantul terjunkan pengawas desa awasi coklit pemilih Pilkada

Badan Pengawas Pemilu Kabupaten Bantul Daerah Istimewa Yogyakarta menerjunkan pengawas baik panitia pengawas pemilu kecamatan maupun tingkat ...

Bawaslu DKI awasi coklit di apartemen kawasan Pancoran jelang Pilkada

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) DKI Jakarta mengawasi pencocokan dan penelitian (coklit) di apartemen Taman Raja Pancoran, Jakarta Selatan menjelang ...

KPU Pegunungan Arfak bertekad wujudkan Pilkada 2024 tanpa sengketa

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pegunungan Arfak, Papua Barat, berkomitmen mewujudkan penyelenggaraan Pilkada 2024 secara profesional sehingga ...

DPRD minta Satpol PP dan KPU DKI bersinergi ciptakan pilkada kondusif

Ketua Komisi A DPRD DKI Jakarta Mujiyono meminta Satuan Polisi Pamong Praja bersama Komisi Pemilihan Umum DKI Jakarta bersinergi mengamankan setiap ...

Kesbangpol Tangerang minta pantarlih mendata penambahan DP4

ANTARA - Dalam mendukung Pilkada 2024 agar memiliki tingkat partisipasi masyarakat yang tinggi, Pemerintah Kota Tangerang, Banten meminta ...

KPU DKI minta warga siapkan dokumen untuk validasi data pemilih

Komisi Pemilihan Umum DKI Jakarta meminta warga menyiapkan dokumen berupa Kartu Tanda Penduduk (KTP) untuk dilakukan validasi data oleh Petugas ...

KPU Kota Serang gelar apel serentak tandai awal kerja 1.899 Pantarlih

ANTARA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Serang, Selasa (25/6), melaksanakan apel gerakan coklit serentak di enam kecamatan di Kota Serang. ...

DKI kemarin, Jakut rekap ulang suara hingga Pantarlih Pilkada

Sejumlah berita seputar DKI Jakarta yang terjadi pada sepekan kemarin sejak Senin (24/6), mulai dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Jakarta Utara ...

KPU Jatim himpun 1 juta lebih pemilih di hari pertama coklit

ANTARA - Komisi Pemilihan Umum Jawa Timur (KPU Jatim) menargetkan para petugas pemutakhiran data pemilih (Pantarlih) untuk menghimpun minimal 1 juta ...

KPU Jatim himpun 1 juta lebih pemilih di hari pertama coklit

Komisi Pemilihan Umum Jawa Timur (KPU Jatim) menghimpun sebanyak 1.166.930 pemilih di hari pertama pencocokan dan penelitian (coklit) oleh petugas ...