Tag: pemkab

Marapi bergejolak, BNPB ajak pemda siapkan skenario penyelamatan

ANTARA - Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) telah melakukan koordinasi dengan Pemerintah Provinsi Sumatera Barat, Pemerintah Kabupaten ...

Relawan di Kediri perbaiki rumah rusak milik Rohman 

Puluhan relawan yang mengatasnamakan diri Tim Dobrak gotong royong memperbaiki rumah Rohman (72), warga Kelurahan Pojok, Kecamatan Mojoroto, Kota ...

Pemkab Karawang siapkan langkah mitigasi atas terjadinya gempa

Pemerintah Kabupaten Karawang, Jawa Barat menyiapkan langkah-langkah mitigasi dalam menghadapi peristiwa gempa bumi beruntun di wilayah Kecamatan ...

BNPB: Sumbar harus belajar dari tragedi Gunung Lewotobi Laki-Laki

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) meminta Pemerintah Provinsi Sumatera Barat, Kabupaten Tanah Datar dan Kabupaten Agam belajar dari ...

Empat kabupaten siap sukseskan Kejuaraan Aquabike Jetski 2024

Sebanyak empat kabupaten, yaitu Karo, Dairi, Samosir, dan Simalungun yang menjadi tuan rumah Aquabike Jetski World Championship 2024 menyatakan ...

Pemkab Toba gelar agenda tambahan meriahkan kejuaraan Aquabike 2024

Pemerintah Kabupaten Karo, Sumatera Utara menggelar agenda tambahan untuk memeriahkan Aquabike Jetski World Championship 2024 yang ...

Pemkot Tangerang siapkan sistem pengajuan PBG online selesai 10 jam

Pemerintah Kota Tangerang menyiapkan sistem pengajuan persetujuan bangunan gedung (PBG) secara online yang dapat selesai dalam 10 jam sebagai upaya ...

Pemkab Bandung tetapkan status darurat bencana hingga 14 November

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bandung, Jawa Barat, menetapkan status tanggap darurat bencana hidrometeorologi yakni bencana banjir, longsor, dan ...

Satpol PP Bogor pastikan bongkar kembali bangunan warpat di Puncak

Satuan Polisi Pamong Praja (Stpol PP) Kabupaten Bogor, Jawa Barat memastikan akan kembali membongkar bangunan liar warung patra atau warpat di ...

BPBD Cianjur tempatkan relawan di jalur utama rawan longsor

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, menempatkan 10 orang relawan tangguh bencana (Retana) di titik rawan ...

Pemkab Bekasi tabur bunga di makam pahlawan nasional Noer Ali

Pemerintah Kabupaten Bekasi, Jawa Barat menggelar acara dzikir bersama dan tabur bunga di kompleks makam pahlawan nasional KH Noer Ali sebagai ...

Pemkot Semarang gandeng BRIN panen bawang merah

Pemerintah Kota Semarang bekerja sama dengan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) sukses membudidayakan hingga masa panen dua varietas bawang ...

Menteri LH sebut 26 perusahaan terindikasi cemari Sungai Ciujung

Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol Nurofiq menyebut 26 perusahaan terindikasi mencemari Sungai Ciujung, Kabupaten Serang hingga berdampak ...

Pemkab Probolinggo luncurkan peta ketahanan dan kerentanan pangan

Pemerintah Kabupaten Probolinggo melalui Dinas Ketahanan Pangan meluncurkan peta ketahanan dan kerentanan pangan (FSVA) yang akan menjadi pedoman ...

Pemkab Agam tetapkan status siaga darurat Gunung Marapi

Pemerintah Kabupaten Agam Sumatera Barat menetapkan Gunung Marapi dengan status siaga darurat setelah rapat Badan Nasional Penanggulangan Bencana ...