Tag: pemerintah kabupaten

Pemkab Jember libatkan semua pihak untuk mitigasi potensi megathrust

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jember, Jawa Timur melibatkan semua pihak untuk melakukan mitigasi terhadap potensi ancaman gempa bumi dan tsunami ...

Azwar Anas: Pemda harus ubah paradigma "input" jadi "outcome"

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas mengatakan bahwa pemerintah daerah (pemda), baik provinsi ...

Sekda Garut: Dua sekolah rusak akibat gempa siap dibangun kembali

Sekretaris Daerah (Sekda) Pemerintah Kabupaten Garut, Jawa Barat, Nurdin Yana menyatakan dua bangunan sekolah yang rusak akibat diguncang gempa bumi ...

Penerimaan PBB di Temanggung capai Rp25,5 miliar

Penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, mencapai Rp25,5 miliar atau 87,09 persen dari target Rp28 miliar ...

DIY 7 kali berturut-turut raih predikat AA SAKIP Kementerian PANRB

Pemerintah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menorehkan prestasi gemilang, karena telah tujuh kali berturut-turut meraih predikat AA (sangat ...

Watimpres sebut uji coba makan bergizi berlangsung di 316 sekolah

Sekretaris Tim V Pelaksana Uji Coba Makan Bergizi Gratis Wantimpres Nevy Dwi Soesanto mengungkapkan pelaksanaan uji coba program makan bergizi gratis ...

Kementerian PANRB: 85,5 persen kabupaten/kota raih predikat SAKIP

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menyebutkan bahwa sebanyak 85,5 persen atau 433 pemerintah kabupaten/kota ...

Pemkab Inderagiri Hilir tetapkan KLB Malaria di Desa Kuala Selat Riau

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Inderagiri Hilir, Provinsi Riau, menetapkan Surat Keputusan Kejadian Luar Biasa (KLB) Malaria di Desa Kuala Selat, ...

Sopir angkot di Tangerang demo, minta batasi transportasi tak berizin

Puluhan pengemudi angkutan kota (angkot) di Tangerang dari berbagai trayek yang melayani rute wilayah itu menggelar aksi unjuk rasa di depan Kantor ...

Masyarakat diimbau jangan percaya oknum janjikan lolos seleksi CPNS

Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Lampung Selatan Tirta Saputra mengimbau kepada calon pendaftar untuk tidak percaya dengan ...

Menteri PANRB: Reformasi birokrasi adalah "mesin" pelayanan pemerintah

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas mengatakan bahwa reformasi birokrasi merupakan mesin ...

Korban gempa di Garut tidak masuk kualifikasi BNPB dapat bantuan uang

Seluruh korban gempa bumi di Kabupaten Garut, Jawa Barat, yang tidak masuk kualifikasi bantuan dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) ...

Pemkab Barito Timur berikan bantuan sosial pendidikan kepada mahasiswa

Sebanyak 183 mahasiswa berprestasi dan kurang mampu di Kabupaten Barito Timur, Kalimantan Tengah, menerima bantuan sosial pendidikan dari pemerintah ...

BPS: Kunjungan wisman ke Kepri naik 21,33 persen pada Agustus 2024

BPS mencatat jumlah kunjungan wisatawan mancanegara atau wisman ke Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) selama Agustus 2024 mencapai 153.386 orang atau ...

Pemkab Kudus salurkan santunan kematian Rp1,013 miliar

Pemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, hingga bulan Juli 2024 menyalurkan dana santunan kematian sebesar Rp1,013 miliar atau 67,53 persen dari ...