Tag: pemberian vaksin

Pemprov Jabar terima bantuan 100 armada vaksin keliling

Pemerintah Provinsi Jawa Barat menerima bantuan sebanyak seratus armada vaksin keliling dari pihak swasta demi mengejar target pemberian vaksin ...

PM Prancis Jean Castex positif terinfeksi COVID-19

Perdana Menteri Prancis Jean Castex positif terinfeksi virus corona dan kini sedang menjalani isolasi, kata kantor PM pada Senin (22/11). Castex, ...

ITAGI dukung pengadaan vaksin PCV, HPV dan Rotavirus di Indonesia

Komite Penasihat Ahli Imunisasi Nasional (Indonesian Technical Advisory Group on Immunization/ITAGI) mendukung pemerintah dalam pengadaan tiga vaksin ...

AS telah gunakan 449,5 juta dosis vaksin COVID-19

Amerika Serikat hingga Sabtu pagi (20/11) telah menggunakan 449.955.588 dosis vaksin COVID-19 di negara itu dan mendistribusikan 567.081.775 dosis ...

Kemenkes targetkan Desember vaksin dosis 1 capai 80 persen

ANTARA - Pemerintah melalui Kementerian Kesehatan telah memberikan 220 juta dosis vaksin, sebanyak 63% penduduk telah mendapatkan vaksinasi dosis ...

Vaksin influenza bisa diberikan setahun sekali

Vaksin influenza bisa diberikan setahun sekali termasuk pada anak di bawah usia 12 tahun yang sementara ini belum mendapatkan vaksin COVID-19, ...

Vaksinasi jadi upaya pengendalian influenza terutama pada masa pandemi

Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung (P2PML) Kementerian Kesehatan, Dr. Siti Nadia Tarmizi, M. Epid mengatakan, vaksinasi ...

Orang berusia 60 tahun di Indonesia jadi prioritas vaksin influenza

Ketua Satgas Imunisasi Dewasa Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI), Prof. DR. Dr. Samsuridjal Djauzi, SpPD, K-AI, FACP ...

BPOM: Efikasi dosis lengkap vaksin Covovax 88,9 persen pada lansia

Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI menyatakan dosis lengkap vaksin Covovax diklaim memiliki efikasi hingga 88,9 persen bagi kelompok lanjut ...

Vaksinolog: Vaksin "booster" COVID-19 tingkatkan kekebalan tubuh

KPCPEN bertema "Vaksin Booster untuk Indonesia Lebih Sehat" yang diikuti di Jakarta, Kamis.   Dengan pemberian vaksin penguat, ...

Anggota DPRD DKI: booster diberikan setelah vaksinasi lengkap usai

Anggota Komisi E DPRD DKI Jakarta Ima Mahdiah mengatakan booster vaksin COVID-19 dibutuhkan di Jakarta, tapi diberikan setelah vaksinasi secara ...

Korea Selatan laporkan rekor kasus baru COVID-19

Korea Selatan melaporkan rekor 3.292 kasus baru COVID-19, demikian menurut Pusat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Korea (KDCA) pada Kamis saat ...

Belgia perketat pembatasan COVID-19 di tengah lonjakan kasus

Belgia pada Rabu (17/11) memperketat pembatasan COVID-19, dengan memperluas kewajiban pemakaian masker dan memberlakukan kerja dari rumah di tengah ...

Malaysia buka pendaftaran vaksinasi 'booster'

Rapat Gugus Tugas Imunisasi (CITF-B) COVID-19 yang diketuai Menteri Kesehatan Malaysia Khairy Jamaluddin di Putrajaya, Selasa, menyepakati ...

Lampaui target WHO, Indonesia tetap genjot vaksinasi sampai akhir 2021

Pemerintah tetap akan menggenjot pemberian vaksin COVID-19 sampai akhir 2021 untuk memberikan perlindungan terbaik bagi masyarakat secara merata ...