Tag: pemberdayaan ekonomi

Anggota DPR: Beri juknis pemda untuk penggunaan anggaran pandemi

Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus meminta Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) memberikan petunjuk teknis (juknis) kepada pemerintah daerah ...

Mensos tekankan pentingnya bangun kualitas SDM Papua

Menteri Sosial Tri Rismaharini menekankan pentingnya membangun kualitas sumber daya manusia (SDM) masyarakat Papua saat menyambangi Bumi Cendrawasih ...

Kementerian Sosial akan salurkan bantuan mesin jahit ke Papua

Kementerian Sosial akan menyalurkan bantuan mesin jahit kepada warga Provinsi Papua guna mendukung upaya pemberdayaan ekonomi warga menjelang Pekan ...

Gubernur Nova bertekad jadikan ekonomi syariah sumber pertumbuhan Aceh

Gubernur Aceh Nova Iriansyah menyatakan pemerintah daerah bersama masyarakat Aceh terus berkomitmen menjadikan ekonomi syariah sebagai sumber ...

Kemenkeu catat pemda sisihkan Rp25,46 triliun untuk dukungan COVID-19

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat pemerintah daerah (pemda) telah menyisihkan dana sebesar Rp25,46 triliun pada 2021 untuk memberikan dukungan ...

Gubernur Banten: Digitalisasi UMKM untuk berdayakan ekonomi masyarakat

Pemerintah Provinsi Banten meminta Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) DPD Banten untuk ikut berpartisipasi mewujudkan UMKM Banten ...

BI: Pondok pesantren dan UMKM sumber kekuatan ekonomi KTI

Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Nusa Tenggara Barat Heru Saptaji menyatakan pondok pesantren bersama usaha mikro, kecil, dan ...

BI manfaatkan Bantuan Pintar untuk UMKM terdampak pandemi

Bank Indonesia (BI) telah memanfaatkan Bantuan Pintar untuk program pemberdayaan berbasis komunitas untuk membantu ribuan usaha mikro kecil menengah ...

Aceh tingkatkan kegiatan "silvofishery" di kawasan hutan mangrove

Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Aceh terus berupaya meningkatkan kegiatan silvofishery dalam rangka pelestarian mangrove serta upaya ...

Pengamat: Holding ultra mikro dorong percepatan digitalisasi UMKM

Pengamat perbankan dari Universitas Bina Nusantara Doddy Ariefianto mengatakan Holding Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Ultra Mikro ...

Mary Kay majukan pemberdayaan ekonomi perempuan dan kesetaraan gender

Mary Kay Inc., advokat global untuk pemberdayaan perempuan dan kewirausahaan, telah meningkatkan komitmennya untuk memajukan kesetaraan gender ...

Jamkrindo berbagi hewan kurban untuk masyarakat

PT Jamkrindo merayakan Hari Raya Idul Adha 1442 Hijriah dengan menyalurkan hewan kurban di beberapa masjid, yayasan, lembaga masyarakat, pondok ...

Pemerintah tambah dana perlindungan sosial PEN 2021 Rp33,98 triliun

Pemerintah memastikan adanya penambahan dana perlindungan sosial dalam program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) 2021 sebesar Rp33,98 triliun dari ...

Bupati Sukabumi: Pemberdayaan ekonomi tetap berjalan saat PPKM Darurat

Bupati Sukabumi Marwan Hamami menginginkan pemberdayaan ekonomi tetap bisa berjalan saat penerapan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) ...

Pegiat ekonomi keumatan apresiasi pembentukan "Koperasi Demi Umat"

Pegiat ekonomi keumatan Andi YH Djuwaeli mengapresiasi serta menyatakan bersyukur dan mendukung terbentuknya Koperasi Pemberdayaan Ekonomi Umat yang ...