Tag: pemberdayaan desa

Geliat pariwisata di desa nelayan Padangbai

Berdasarkan catatan sejarah, nama Desa Padangbai diberikan oleh penguasa Hindia Belanda pada masa penjajahan saat itu untuk Desa Padang di Kecamatan ...

Ridwan Kamil jadi pembicara di PBB Habitat Assembly, Kenya

Habitat Assembly, yang digelar pada tanggal 27-31 Mei 2019 di Nairobi, Kenya. Gubernur Emil, Sabtu, di Bandung, mengatakan pada pertemuan ...

Beranda - Bupati: Jangan ada desa sangat tertinggal di Kapuas Hulu

Bupati Kapuas Hulu Abang Muhammad Nasir menegaskan pihaknya bertekad  tidak ada lagi desa yang berstatus sangat tertinggal di wilayah ...

72 persen korban gempa NTB sudah terima bantuan dana rekonstruksi

Sebanyak 156.474 kepala keluarga atau 72,22 persen dari korban gempa di Nusa Tenggara Barat (NTB) sudah menerima bantuan dana rehabilitasi dan ...

Menteri desa sebut pengetasan daerah tertinggal lampaui target

Menteri Desa, Pembangunan Desa Tertinggal dan Transmigrasi Eko Putro Sanjojo mengatakan, pengentasan daerah tertinggal sudah mencapai sekitar 6.000 ...

Kepala Bappenas dorong pemanfaatan dana zakat untuk capai SDGs

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro mendorong pemanfaatan dana zakat untuk mencapai target-target dalam ...

Seluruh desa di Sumatera Selatan diupayakan miliki internet

Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan berupaya semua desa di sana memiliki jaringan internet supaya warga lebih cepat mengetahui ...

Presiden ingatkan Dana Desa harus sejahterakan masyarakat

Palembang (ANTARA News)  - Presiden Joko Widodo mengingatkan Program Dana Desa harus meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa seiring dengan ...

Usaha teri asin warga Pulo Panjang

Desa Pulo Panjang kecamatan Puloampel Kabupaten Serang Banten mengupayakan produk teri asin sebagai produk unggulan desa. Di desa ada pengusaha teri ...

Desa Berdaya NTB

Foto udara hunian sementara korban gempa yang merupakan bagian dari Desa Berdaya di Desa Pemenang Barat, Tanjung, Lombok Utara, NTB, Rabu ...

Menko PMK nilai penyerapan dan penggunaan dana desa semakin baik

Jakarta (ANTARA News)  - Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Puan Maharani, menegaskan penyerapan dan ...

Seluruh desa diminta buat profil desa

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa Tenggara mewajibkan 135 desa untuk menyiapkan serta menyajikan data yang akurat untuk membuat profil ...

Sahur bersama di desa, Menteri Desa bicara pemuda dan kebhinekaan

Menteri Desa, Pembangunan Desa Tertinggal dan Transmigrasi Eko Putro Sandjojo mengatakan desa akan mampu membangun bila diberi kesempatan, salah ...

Kemendes-Kejagung kerja sama kawal dana desa

Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) melakukan penandatanganan nota kesepahaman dengan Kejaksaan Agung ...

BRG minta pemilik konsesi berdayakan desa

Badan Restorasi Gambut (BRG) meminta perusahaan pemegang konsensi hutan gambut memberdayakan desa-desa di sekitar kawasan hutan.Deputi Bdang ...