Tag: pemberangkatan jamaah haji

Muhammadiyah: Pembatalan pemberangkatan jamaah haji keputusan tepat

Sekretaris Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Abdul Mu’ti menyebut keputusan pemerintah membatalkan pemberangkatan jamaah haji tahun ini sebagai ...

Anggito: Dana haji untuk perkuat rupiah bukan alasan pembatalan

Kepala Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) Anggito Abimanyu mengatakan pernyataannya pada 26 Mei 2020 tentang penggunaan dana haji untuk memperkuat ...

Kementerian Agama jelaskan prosedur penarikan biaya haji

Kementerian Agama menjelaskan prosedur penarikan setoran dana pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) setelah pemerintah memutuskan ...

Dampak COVID, 562 calon haji Kota Kendari batal ke Tanah Suci

Kantor Kemenag Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) menyatakan sebanyak 562 orang calon haji yang sudah melunasi Biaya Penyelenggaraan ...

Asosiasi sebut 350 travel terdampak pembatalan pemberangkatan haji

Ketua Dewan Pembina Forum Silaturahmi Asosiasi Travel Haji dan Umrah (Sathu) Fuad H Mansyur mengatakan 350 travel haji dan umrah terkena dampak ...

Presiden kumpulkan tokoh agama setelah pembatalan keberangkatan haji

Presiden Joko Widodo mengumpulkan sejumlah tokoh lintas agama setelah  Pemerintah memutuskan untuk tidak memberangkatkan jamaah haji ke Tanah ...

Pengamat kebijakan nilai pembatalan pemberangkatan haji langkah tepat

Pengamat kebijakan publik dari Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto Dr Slamet Rosyadi menilai keputusan pemerintah ...

Kemarin tempat ibadah dibuka hingga pemberangkatan jamaah haji ditunda

Pada Selasa (2/6), Presiden Joko Widodo menyampaikan bahwa pembukaan kembali tempat ibadah, tempat pendidikan, dan tempat kegiatan ekonomi ...

Kilas NusAntara Malam

ANTARA - Pemerintah Indonesia memutuskan membatalkan pemberangkatan jamaah haji 2020, terkait dengan keselamatan jamaah di tengah pandemi COVID-19. ...

AMPHURI maklum pembatalan penyelenggaraan haji

Ketua Umum DPP AMPHURI Joko Asmoro memaklumi keputusan pemerintah yang disampaikan Menteri Agama terkait pembatalan penyelenggaraan ibadah haji tahun ...

Kemenag Sultra: Calhaj yang lunasi BPIH bisa tarik kembali dananya

Kementerian Agama (Kemenag) Sulawesi Tenggara (Sultra) menyatakan setiap calon jamaah haji (Calhaj) yang sudah melakukan pelunasan biaya perjalanan ...

Kemenag Depok sosialisasikan pembatalan keberangkatan haji 2020

Kementerian Agama Kota Depok Jawa Barat segera melakukan sosialisasi pembatalan keberangkatan kepada calon jamaah haji pada tahun 2020/1441 dari kota ...

Komnas apresiasi pemerintah batalkan keberangkatan haji

Komnas Haji dan Umrah mengapresiai keputusan pemerintah yang membatalkan keberangkatan haji tahun ini dengan pertimbangan prioritas keselamatan ...

Kemenag Bekasi fasilitasi pengembalian dana pelunasan haji

Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Bekasi, Jawa Barat akan memfasilitasi pengembalian dana pelunasan haji bagi para jamaah calon haji yang ...

Umat Islam diminta bersabar dengan ditiadakannya pemberangkatan haji

Umat Islam Kota Pontianak atau Provinsi Kalimantan Barat pada umumnya diharapkan bersabar terkait ditiadakannya pemberangkatan jamaah haji pada musim ...