Tag: pembatasan perjalanan

Biden: AS tinjau pencabutan larangan perjalanan untuk Eropa

Presiden Joe Biden pada Kamis (15/7) mengatakan bahwa Amerika Serikat sedang meninjau kapan dapat mencabut pembatasan yang melarang sebagian besar ...

Menteri Inggris pertimbangkan Prancis masuk daftar merah perjalanan

Para menteri Inggris sedang mempertimbangkan untuk menempatkan Prancis dalam daftar merah perjalanan karena kekhawatiran terkait varian Beta ...

Di Athena, ribuan orang berdemonstrasi tentang vaksinasi COVID-19

Lebih dari 5.000 pengunjuk rasa anti vaksin, beberapa dari mereka mengibarkan bendera Yunani dan salib kayu, berunjuk rasa di Athena pada Rabu ...

Potensi pekerja Yogyakarta terdampak PPKM Darurat capai 50 persen

Kebijakan PPKM Darurat yang diberlakukan sejak 3 Juli di Kota Yogyakarta memberikan pengaruh di sejumlah sektor termasuk tenaga kerja yang ...

Mendag AS desak untuk cabut pembatasan ketat perjalanan ke negaranya

Menteri Perdagangan Amerika Serikat Gina Raimondo mengatakan pada Senin (12/7) bahwa dia mendesak pelonggaran pembatasan virus corona yang melarang ...

Aktris "James Bond" Lea Seydoux positif COVID jelang tampil di Cannes

Aktris "James Bond" Lea Seydoux, yang dijadwalkan tampil di Festival Film Cannes pekan depan, di mana penyelenggara selalu memeriksa agar ...

Kemenkumham keluarkan surat atur perjalanan dinas dan shalat Idul Adha

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI mengeluarkan surat edaran yang mengatur ketentuan pembatasan perjalanan orang dalam negeri, ...

Korut tolak pengiriman vaksin AstraZeneca

Korea Utara menolak rencana pengiriman vaksin COVID-19 AstraZeneca yang akan ditentukan di bawah skema distribusi COVAX global karena kekhawatiran ...

Kematian COVID-19 naik, Thailand usulkan pembatasan lebih ketat

Kementerian Kesehatan Thailand pada Kamis mengatakan bahwa pihaknya telah mengusulkan pembatasan perjalanan baru dan pembatasan yang lebih ketat di ...

Revisi kalender MotoGP setelah GP Australia batal

Penyelenggara MotoGP pada Selasa memutuskan untuk membatalkan Grand Prix Australia di Sirkuit Phillip Island untuk kedua kalinya secara beruntun ...

Grand Prix F1 dan MotoGP Australia 2021 resmi dibatalkan

Grand Prix Formula Satu dan MotoGP Australia dibatalkan untuk tahun kedua berturut-turut pada Selasa, karena kontrol perbatasan yang diterapkan di ...

Jerman longgarkan pembatasan perjalanan bagi pelancong empat negara

Lembaga kesehatan masyarakat Jerman pada Senin (5/7) mengatakan Inggris Raya, India, Portugal dan Rusia tidak lagi menjadi "daerah varian ...

Komite Yunani rekomendasikan vaksinasi COVID remaja 15-17 tahun

Komite vaksinasi Yunani pada Senin (5/7) merekomendasikan vaksinasi remaja berusia 15-17 tahun sebagai bagian dari upaya perlindungan terhadap ...

Aturan COVID-19 cegah suporter dari Denmark hadiri semifinal Euro 2020

Suporter dari Denmark tidak memungkinkan untuk hadir di semifinal Euro 2020 saat negaranya menghadapi Inggris di Wembley, London, Rabu (7/7) besok ...

Bek Denmark Andreas Christensen yakin timnya bisa hentikan Harry Kane

Bek timnas Denmark Andreas Christensen rekan setimnya yang bermain di Liga Premier Inggris memiliki apa yang diperlukan untuk menghentikan kapten ...