Tag: pembatalan haji

Pembatalan keberangkatan haji Indonesia 2020

Pemerintah membatalkan keberangkatan jamaah haji Indonesia tahun ini atas sejumlah pertimbangan. Jamaah yang telah melunasi biaya akan berangkat ...

MPR ajak warga dukung putusan pemerintah batalkan haji 2020

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengajak masyarakat khususnya yang sudah terdaftar sebagai calon jemaah haji tahun 1441 H/2020 M untuk menerima dan ...

Pemberangkatan batal, dana haji tetap dikelola terpisah

Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kementerian Agama Nizar mengatakan seiring pembatalan penyelenggaraan berhaji tahun 2020 ini membuat ...

Rektor IAIN Palu: Pembatalan haji bentuk peduli pemerintah ke warga

Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palu, Sulteng, Prof Dr H Sagaf S Pettalongi MPd menilai keputusan membatalkan pemberangkatan ...

Muhammadiyah: Pembatalan pemberangkatan jamaah haji keputusan tepat

Sekretaris Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Abdul Mu’ti menyebut keputusan pemerintah membatalkan pemberangkatan jamaah haji tahun ini sebagai ...

Anggito: Dana haji untuk perkuat rupiah bukan alasan pembatalan

Kepala Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) Anggito Abimanyu mengatakan pernyataannya pada 26 Mei 2020 tentang penggunaan dana haji untuk memperkuat ...

Kementerian Agama jelaskan prosedur penarikan biaya haji

Kementerian Agama menjelaskan prosedur penarikan setoran dana pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) setelah pemerintah memutuskan ...

Dampak COVID, 562 calon haji Kota Kendari batal ke Tanah Suci

Kantor Kemenag Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) menyatakan sebanyak 562 orang calon haji yang sudah melunasi Biaya Penyelenggaraan ...

Presiden kumpulkan tokoh agama setelah pembatalan keberangkatan haji

Presiden Joko Widodo mengumpulkan sejumlah tokoh lintas agama setelah  Pemerintah memutuskan untuk tidak memberangkatkan jamaah haji ke Tanah ...

Pengamat kebijakan nilai pembatalan pemberangkatan haji langkah tepat

Pengamat kebijakan publik dari Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto Dr Slamet Rosyadi menilai keputusan pemerintah ...

Pemprov Jabar rumuskan solusi dari pembatalan Haji 2020

ANTARA - Pemerintah Provinsi Jawa Barat akan merumuskan solusi dari dampak pembatalan Haji 2020. Selain menggeser kuota haji tahun ini dengan ...

Kemenag Sultra: Calhaj yang lunasi BPIH bisa tarik kembali dananya

Kementerian Agama (Kemenag) Sulawesi Tenggara (Sultra) menyatakan setiap calon jamaah haji (Calhaj) yang sudah melakukan pelunasan biaya perjalanan ...

Kemenag Bekasi fasilitasi pengembalian dana pelunasan haji

Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Bekasi, Jawa Barat akan memfasilitasi pengembalian dana pelunasan haji bagi para jamaah calon haji yang ...

Indonesia tidak berangkatkan jemaah haji 2020

ANTARA - Kementerian Agama memutuskan untuk tidak memberangkatkan jemaah Haji 2020 ke Arab SaudI karena pandemi COVID-19 masih melanda dunia. ...

Fachrul Razi: Pembatalan pemberangkatan jamaah haji bukan pertama kali

Pembatalan pemberangkatan jamaah haji tahun 2020/1441 Hijriah bukan yang pertama kali dilakukan oleh Pemerintah Indonesia, kata Menteri Agama Fachrul ...