Tag: pembangunan fasilitas

Akademisi: Kampanye tentang kesehatan jiwa perlu terus diintensifkan

Akademisi dari Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Diyah Woro Dwi Lestari mengatakan kampanye tentang pentingnya kesehatan jiwa perlu terus ...

Pemkot Jakbar bantu 72 KK tangki septik untuk cegah tengkes

Pemerintah Kota Jakarta Barat membantu 72 kepala keluarga (KK) di tiga kelurahan untuk mendapatkan tangki septik yang layak demi cegah ...

Anies: TPST Bantargebang mampu olah 3.000 ton sampah jadi bahan bakar

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebutkan, Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) Bantargebang secara bertahap mampu mengolah hingga maksimal ...

Media: TEPCO dramatisasi keamanan limbah nuklir dengan dosimeter cacat

- Tokyo Electric Power Company Holdings Inc. (TEPCO) telah mendramatisasi keamanan air limbah nuklir olahan mereka dengan penggunaan dosimeter yang ...

Jakarta kemarin, penanganan sampah hingga pemasaran produk UMKM

Beragam berita seputar Jakarta telah diwartakan Kantor Berita Antara, mulai penanganan sampah memasuki musim hujan hingga pemasaran produk ...

Jakbar berkolaborasi bangun tangki septik di permukiman padat penduduk

Pemerintah Kota Jakarta Barat berkolaborasi dengan pihak terkait membangun tangki septik atau "septic tank" di kawasan padat penduduk di ...

DKI pastikan ITF Sunter seleksi mitra baru

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta memastikan pembangunan fasilitas pengelolaan sampah terpadu ( Intermediate Treatment Facility/ITF) ...

Anies siapkan pembangunan fasilitas bagi warga pesisir

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan sudah menyiapkan program pembangunan fasilitas bagi masyarakat pesisir dan kepulauan di DKI ...

Pemkab-HIPMI Kepulauan Seribu kembangkan pariwisata dan logistik

Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu berkolaborasi dengan Badan Pengurus Cabang Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (BPC HIPMI) setempat mengembangkan ...

Bank Dunia siap bantu bangun infrastruktur di wilayah Prambanan

Bank Dunia siap menyalurkan pinjaman guna pembangunan infrastruktur di wilayah Kapanewon (Kecamatan) Prambanan, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa ...

DKI kemarin, sidak hiburan malam hingga fasilitas saring sampah

Beragam peristiwa terjadi di wilayah DKI Jakarta pada Senin (26/9). Mulai dari kegiatan inspeksi mendadak tempat hiburan malam di Cilincing, Jakarta ...

Pembangunan fasilitas umum dampak gempa di Lombok Tengah rampung

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Lombok Tengah, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), menyatakan, pembangunan fasilitas umum ...

Menyejahterakan NTT lewat elektrifikasi hingga pulau paling selatan

PT PLN (Persero) terus berkomitmen dan berinovasi menjalankan misi besar menerangi dan menggerakkan negeri hingga pelosok, termasuk ke Kabupaten Rote ...

DKI tambah satu lagi fasilitas penyaringan sampah pada 2023

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menambah satu lagi  fasilitas penyaringan sampah sungai sebagai salah satu upaya pengendalian ...

Website desa di Kaltara, dari membuka isolasi daerah hingga isu global

Sejumlah daerah di pedalaman Kalimantan Utara  (Kaltara) termasuk kawasan tertinggal, bahkan ada yang tergolong terisolir atau hanya efektif ...