Tag: pembangunan di papua

China Tertarik Proyek Pelabuhan di Papua

China disebut-sebut tertarik berinvestasi pada proyek pelabuhan di Papua. "Pada 5 Januari 2011 rencananya perwakilan China akan bertemu dengan ...

Komisi V Larang DPRD Awasi Proyek APBN

Pihak Komisi D yang membidangi masalah pembangunan dan Infrastruktur pada Dewan Perwakilan Rakyat Papua (DPRP), mempertanyakan sikap Komisi V DPR RI ...

Presiden Minta Konsep Megaproyek Papua Selesai Januari

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta rencana pembangunan megaproyek di Provinsi Papua dan Papua Barat sudah bisa diselesaikan konsepnya dan ...

Kementerian PU Pacu Pembangunan Trans Papua

Kementerian Pekerjaan Umum (PU) terus memacu pembangunan infastruktur, khususnya akses jalan nasional Trans Papua sepanjang 3.075 kilometer di ...

Pabrik Mie Berbahan Baku Ubi Akan Dibangun di Papua

Rencana pemerintah Provinsi Papua melalui Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan UKM membangun pabrik mie berbahan dasar ubi tinggal ...

DAP: Khawatir Pembangunan Ancam Budaya Papua

Ketua Dewan Adat Papua, Forkorus Yaboisembut, mengatakan kekhawatirannya terhadap pembangunan yang dinilai bisa mengancam budaya dan identitas ...

Golkar Dukung Pemekaran Wilayah Provinsi Papua

Partai Golkar mendukung penuh gagasan memekarkan wilayah Provinsi Papua menjadi beberapa provinsi baru dalam rangka mempercepat pembangunan dan ...

Masyarakat Papua Jaga Kerukunan Beragama

Masyarakat Kota Jayapura, ibu kota Papua hingga kini tetap menjaga kerukunan hidup antarumat beragama sehingga wilayah ini dalam keadaan aman dan ...

Pembentukan Mental Masyarakat Papua Dukung Usaha Bisnis

Upaya pembentukan mental bisnis bagi masyarakat asli Papua penting untuk mengembangkan dunia usaha baik skala kecil maupun menengah guna mendukung ...

Militer Harus Kurangi Kekuatan di Papua

Pembangunan di Papua bisa berjalan optimal jika kekuatan dan peran militer di wilayah itu dikurangi, demikian Septer Manufandu, Sekretaris Eksekutif ...

Syafii Maarif Khawatirkan Papua Lepas

Mantan Ketua Pengurus Pusat Muhammadiyah Syafii Maarif mengkhawatirkan Papua lepas dari Negara Kesatuan Republik Indonesia karena situasinya sudah ...

Kapasitas Empat Bandara di Papua Akan Ditingkatkan

Kapasitas empat bandar udara yang berada di empat kabupaten di Papua akan ditingkatkan guna mengoptimalkan pelayanan transportasi udara yang hingga ...

Pendiri OPM Bergabung Kembali dengan NKRI

Tokoh pendiri Organisasi Papua Merdeka (OPM) Nicolaas Jouwe (86) menyatakan kembali bergabung dengan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) dan ...

Badan Khusus Penggerak Pembangunan Papua Perlu Dibentuk

Pelaksanaan Otonomi Khusus (Otsus) di Provinsi Papua dan Papua Barat selama delapan tahun belum memenuhi harapan rakyat terutama penduduk asli ...

Rp510 Miliar Untuk Rehabilitasi Papua Barat Pasca Gempa

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengatakan pemerintah pusat telah menganggarkan dana sebesar Rp510 miliar untuk proses rehabilitasi daerah di ...