Tag: pembalap

Acosta raih pole perdana MotoGP di Jepang

Pembalap muda Pedro Acosta (GASGAS Tech3) meraih posisi pole perdananya di kelas balap MotoGP, ketika ia keluar sebagai yang tercepat pada sesi ...

Lawson ungkap kesan gantikan Ricciardo di tim RB

Pembalap muda Liam Lawson mengungkapkan kesannya menggantikan posisi Daniel Ricciardo sebagai pembalap utama di tim RB. Hal itu menyusul kontrak ...

Marc Marquez masih cari komposisi motor terbaik di Sirkuit Motegi

Pembalap Gresini Marc Marquez mengatakan dirinya masih mencari komposisi terbaik dari motornya setelah melalui hari pertama pada MotoGP Jepang 2024 ...

Bagnaia puas dengan performa motornya pada hari pertama di Motegi

Pembalap Ducati Francesco Bagnaia mengaku puas dengan performa motornya pada hari pertama MotoGP Jepang 2024 di Sirkuit Motegi, Jumat. Pecco, ...

Bagnaia dan Binder pimpin dua sesi latihan MotoGP Jepang

Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia dan pembalap Red Bull KTM Brad Binder masing-masing memimpin sesi latihan bebas (FP) pertama dan sesi ...

Daftar harga terbaru sepeda motor Honda

Sebagai salah satu produsen kendaraan roda dua terkemuka di Indonesia, Honda menyediakan pilihan model sepeda motor yang stylish dan modern dari ...

Partai final Trial Game Dirt 2024 akan dilangsungkan di Malang

Partai final kejuaraan motocross Trial Game Dirt 2024 akan dilangsungkan di Sirkuit Lapangan Rampal, Kota Malang pada 11-12 Oktober. Usai ...

Sainz bidik kemenangan terakhir bersama Ferrari musim ini

Pembalap Carlos Sainz mengakui bahwa meraih satu kemenangan terakhir sebagai pembalap Ferrari menjadi prioritasnya sebelum meninggalkan tim pada ...

Hamilton ungkap caranya bangkit dari keterpurukan

Juara dunia tujuh kali Lewis Hamilton (Mercedes) mengungkapkan cara yang ia lakukan untuk bangkit dari keterpurukan, hingga akhirnya berhasil berdiri ...

Pemkab Lombok Tengah menyisir sisa sampah ajang MotoGP Indonesia

Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) menyatakan petugas kebersihan hingga kini masih melakukan penyisiran sisa sampah yang ...

Bagnaia: Martin masih merupakan rival terkuat musim ini

Juara dunia dua kali Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) mengakui bahwa rival terkuatnya musim ini masih dipegang oleh pemimpin klasemen sementara, ...

Martin nilai perebutan gelar juara dunia tak hanya antara ia dan Pecco

Pemimpin klasemen MotoGP 2024 Jorge Martin (Prima Pramac Racing) menilai perebutan gelar juara dunia musim ini tak hanya berlaku antara dirinya dan ...

Tradisi balap kerbau berumur satu abad di Kamboja pikat penonton

Sebagai penggemar setia, Lav Sopha pada Rabu (2/10), rela menempuh jarak 30 km dari Provinsi Prey Veng menggunakan sepeda motornya demi menyaksikan ...

Quartararo sebut Yamaha alami peningkatan jelang MotoGP Jepang

Pembalap Monster Energy Yamaha Fabio Quartararo menyebut tim telah mengalami peningkatan dari segi performa motor menjelang Grand Prix Jepang di ...

Bagnaia bertekad tingkatkan daya saing pada MotoGP Jepang

Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia bertekad untuk meningkatkan daya saing pada putaran ke-16 MotoGP di Sirkuit Motegi, Jepang, akhir pekan ...