Tag: pembakar lahan

BENCANA ASAP - Identitas pembakar lahan akan diungkap

Menteri Koordinator Politik, Hukum dan Keamanan Luhut Binsar Panjaitan menegaskan akan mengungkap identitas perusahaan pembakar lahan ke publik."Ya ...

Polda Riau tetapkan 67 tersangka pembakar lahan

Tim Penegakan Hukum Satuan Tugas Kebakaran Lahan dan Hutan Riau menetapkan 67 tersangka pelaku pembakaran lahan yang terdiri dari 63 tersangka ...

Warga mulai mengungsi ke posko evakuasi Riau

Sejumlah warga mulai mengungsi ke dua Posko Evakuasi Korban Asap yang disediakan Pemprov Riau di Kota Pekanbaru, Senin.Berdasarkan pantuan Antara, ...

BENCANA ASAP - Penyidik jerat pimpinan perusahaan dengan pasal berlapis

Penyidik Direktorat Kriminal Khusus Kepolisian Daerah Riau menjerat tiga pimpinan PT Palm Lestari Makmur, perusahaan asing yang diduga membakar ...

Sudah 247 orang jadi tersangka pembakar lahan

Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia menyaku tengah menangani 262 kasus dugaan pembakaran hutan dan lahan di Pulau Sumatera dan Kalimantan, ...

BMKG deteksi 238 titik panas di Sumatera

Badan Metereologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Pekanbaru mendeteksi sebanyak 238 titik panas (hotspot) yang mengindikasikan kebakaran ...

Karena asap sekolah di Palangka Raya kembali diliburkan

Palangka Raya, Kalimantan Tengah (ANTARA News) Sekolah dari tingkat TK hingga SMA di Kota Palangka Raya kembali diliburkan karena kondisi kabut asap ...

Polda Kalsel tetapkan enam perusahaan pembakar lahan

Direktorat Kriminal Khusus Polda Kalsel menetapkan enam perusahaan beserta delapan orang sebagai tersangka pembakar lahan, dan kasusnya sudah ke ...

Bencana asap - Dua perusahaan asing jadi tersangka Karhutla

Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Pol Badrodin Haiti mengatakan terdapat dua perusahaan asing yang ditetapkan sebagai ...

12 perusahaan tersangka kasus kebakaran hutan-lahan

Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) sudah menetapkan 12 perusahaan sebagai tersangka kasus kebakaran hutan dan lahan di Sumatera dan ...

Kapolri minta Kapolda tindak tegas pembakar lahan

Kapolri Jenderal Pol Badrodin Haiti meminta kapolda di wilayah Sumatera dan Kalimantan yang saat ini mengalami bencana kabut asap agar menindak ...

Hujan tidak kurangi kabut asap di Padang

Hujan yang mengguyur Kota Padang pada Rabu 7 Oktober 2015 tidak mampu mengurangi kabut asap yang menyelimuti kota. "Saat ini jarak pandang ...

BMKG: kabut asap Riau terus memburuk

Badan Metereologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Pekanbaru merilisi kabut asap akibat kebakaran lahan dan hutan yang menyelimuti ...

Kualitas udara Dumai kembali berbahaya akibat asap

Kantor Lingkungan Hidup Kota Dumai Provinsi Riau menyatakan kualitas udara daerah ini kembali berada di level berbahaya dengan 418 PSI akibat ...

Demokrat sarankan presiden minta bantuan negara sahabat

Juru Bicara Partai Demokrat, Dede Yusuf, menyarankan Presiden Joko Widodo meminta bantuan negara sahabat dalam penyelesaian masalah kabut asap di ...