Tag: pemadaman kebakaran hutan

PMI bantu penanganan korban kabut asap

Palang Merah Indonesia (PMI) membantu pemerintah menangani korban bencana kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan di sebagian wilayah Sumatera ...

TNI kerahkan 1.059 personel ke Riau

Tentara Nasional Indonesia mengerahkan 1.059 personel untuk membantu penanggulangan asap di Riau. "Pengerahan pasukan ini sebagaimana ...

Petugas dari Kementerian Lingkungan gugur saat padamkan kebakaran hutan

Seorang petugas dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) gugur saat berupaya ikut memadamkan kebakaran hutan dan lahan di kawasan ...

Mabes TNI bantu padamkan kebakaran hutan Sumsel

Sebanyak 1.050 personel Mabes TNI didatangkan untuk membantu memadamkan kebakaran hutan dan lahan di wilayah Sumatera Selatan, sebagai upaya ...

Tiga heli "water bombing" difokuskan di perbatasan Jambi-Sumsel

Tiga helikopter water bombing difokuskan melakukan pemadaman api kebakaran hutan dan lahan lewat udara di perbatasan Jambi-Sumsel, Rabu, karena ...

Gerakan Rakyat Riau Melawan Asap layangkan tujuh tuntutan

Gerakan Rakyat Riau Melawan Asap berunjuk rasa di depan Kantor Gubernur Riau, Kota Pekanbaru,  Rabu mendesakkan tujuh tuntutan kepada ...

PMI dirikan posko di lokasi kebakaran hutan Cikepuh

Puluhan relawan dan petugas Palang Merah Indonesia atau PMI Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat membuka posko kesehatan di lokasi kebakaran hutan seperti ...

Penderita ISPA di Riau 12.262 orang

Penderita infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) di Riau akibat terpapar asap mencapai 12.262 orang dengan korban terbanyak di Pekanbaru 2.160 orang ...

Tiga helikopter dikerahkan untuk padamkan kebakaran hutan Riau

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Riau mengerahkan tiga helikopter untuk memadamkan kebakaran hutan dan lahan di Pelalawan dan Indragiri ...

Jambi resmi berstatus siaga darurat kebakaran hutan dan lahan

Provinsi Jambi akhirnya resmi berstatus siaga darurat kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) menyusul ditandatanganinya SK Siaga Darurat oleh Penjabat ...

214 titik panas kepung pulau Sumatera

Badan Metereologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Pekanbaru, Riau mendeteksi sebanyak 214 titik panas yang tersebar di delapan provinsi di ...

BMKG deteksi 140 titik api di Riau

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Stasiun Pekanbaru mendeteksi 140 titik api di delapan wilayah provinsi tersebut, Kamis pagi. ...

BMKG catat 36 titik api di Sumatera

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan Provinsi Riau mendominasi jumlah titik panas di wilayah Sumatera yang mengindikasikan ...

Pejabat Riau "blak-blakan" soal suap APBD

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Riau, Said Saqlul Amri, mengungkap tentang adanya pengumpulan uang dari satuan kerja perangkat daerah ...

Hujan padamkan kebakaran hutan di Bengkalis

Hujan yang mengguyur Kabupaten Bengkalis, Riau, dalam tiga hari terakhir telah memadamkan api pada ratusan hektar hutan yang terbakar."Hujan dengan ...