Tag: pelayanan publik

Kemenkes pastikan fasyankes siaga 24 jam saat pemilu

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) memastikan fasilitas pelayanan kesehatan (fasyankes) siaga selama 24 jam saat pemilihan umum (pemilu), 14 Februari ...

Teknologi Telkomsel optimalkan program wisata Sumbar

Perusahaan telekomunikasi anak BUMN Telkom, Telkomsel, melanjutkan kolaborasi pemanfaatan teknologi statistik dan analisisnya yaitu "Mobility ...

RI-Fiocruz buka peluang kolaborasi teknologi dan vaksin atasi dengue

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI menyoroti peluang kolaborasi dengan Institut Fiocruz, Brasil, dalam upaya menekan kasus dengue di Indonesia ...

Larang pegawai hamil, kepala puskesmas di Palembang dicopot jabatannya

Inspektorat Kota Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel), menyebutkan bahwa kepala Puskesmas Sabokingking yang melarang pegawai hamil terancam dicopot ...

Kemenkes: Antusiasme nakes picu penumpukan registrasi STR

Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Siti Nadia Tarmizi mengatakan tingginya antusiasme tenaga medis untuk ...

Menkes sampaikan pengalaman RI deteksi TBC di Forum STP Brasil

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin berbagi pengalaman Indonesia dalam upaya mendeteksi dini kasus tuberkulosis (TBC) saat hadir di agenda ...

Kemarin, perayaan Tahun Naga Kayu hingga penyediaan vaksin TBC terbaru

Beberapa peristiwa humaniora terjadi di Tanah Air sepanjang Sabtu (10/2). Di antaranya, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak masyarakat untuk ...

Kemenhub hadiri Sidang IMO HTW ke-10 di London

Kementerian Perhubungan cq. Direktorat Jenderal Perhubungan Laut melalui Direktorat Perkapalan dan Kepelautan turut serta sebagai Delegasi Republik ...

Pj Sekda Makassar teken komitmen Pemilu damai 

Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Pemerintah Kota Makassar Firman Hamid Pagarra berkomiten bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah ...

Indonesia dorong penyediaan vaksin TBC terbaru dipercepat

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin mendorong upaya percepatan penyediaan vaksin Tuberkulosis (TBC) terbaru melalui Stop TB Partnership (STP) ...

Kemarin, peringatan Isra Mikraj hingga banjir di Grobogan mulai surut

Beberapa peristiwa humaniora terjadi di Tanah Air di Indonesia sepanjang Kamis (8/2), di antaranya Presiden RI Joko Widodo memaknai peringatan ...

Pemkab HSS Kalsel gelar Turkam De Loksado guna evaluasi infrastruktur

Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan (Pemkab HSS), Kalimantan Selatan (Kalsel) menggelar Turun Kampung ke Loksado (Turkam De Loksado) guna ...

Lahan bekas Gedung MPP Pekanbaru yang terbakar jadi lapangan terbuka

Pemerintah Kota (Pemkot) Pekanbaru, Provinsi Riau, memanfaatkan lahan bekas Gedung Utama Mal Pelayanan Publik (MPP) yang terbakar tahun lalu menjadi ...

Pemkab Banjar bentuk ASN berdedikasi tinggi lewat sistem merit

Pemerintah Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan membentuk aparatur sipil negara (ASN) profesional dan berdedikasi tinggi melalui sistem merit yang ...

Kemenkes: 95 persen anak Indonesia harus sudah imunisasi

Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kementerian Kesehatan mengatakan, 95 persen anak-anak di Indonesia harus sudah ...