Tag: pdb

H-5 pelantikan, ini 17 program prioritas Prabowo-Gibran

Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka bakal dilantik sebagai presiden dan wakil presiden RI periode 2024–2029 di Gedung Nusantara, ...

IHSG diprediksi menguat di tengah "wait and see" RDG Bank Indonesia

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Selasa, diperkirakan bergerak menguat di tengah pelaku pasar bersikap wait and ...

Ekonomi China diproyeksikan naik pada 2024 dan 2025

Goldman Sachs pada Minggu (13/10) menaikkan proyeksinya untuk pertumbuhan ekonomi China pada 2024 dan 2025 dengan mempertimbangkan ...

Pengamat: Ekonomi biru punya potensi besar bisa dikembangkan

Ekonom Center of Economic and Law Studies (Celios) Nailul Huda mengungkapkan ekonomi biru atau kelautan seperti perikanan tangkap dan ekowisata ...

Pengamat: Penguatan pengawasan di daerah mencegah pencurian pasir laut

Direktur Ekonomi Digital Center of Economic and Law Studies (Celios) Nailul Huda mengungkapkan penguatan pengawasan laut di tingkat daerah penting ...

Rupiah menguat di tengah perkiraan Fed lebih konservatif pangkas FFR

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan Senin menguat di tengah perkiraan bahwa bank sentral Amerika Serikat (AS) atau The Fed ...

BI: Utang luar negeri Indonesia Agustus 2024 tetap terkendali

Bank Indonesia (BI) melaporkan utang luar negeri (ULN) Indonesia pada Agustus 2024 tetap terkendali dan tercatat sebesar 425,1 miliar dolar AS atau ...

Menangkap peluang kerja sama saling menguntungkan Indonesia-Tiongkok

Indonesia dan Tiongkok memiliki peluang besar untuk menjalin hubungan yang saling menguntungkan. Posisi Tiongkok sebagai salah satu mitra dagang ...

LPDB-KUMKM dan SMESCO sebagai "Turbocharger" pertumbuhan KUMKM

Seperti mobil balap yang membutuhkan bahan bakar dan mesin yang tangguh, koperasi dan UMKM di Indonesia juga memerlukan modal dan pemasaran yang ...

Bapanas dapat dukungan Denmark soal pangan di Indonesia

Badan Pangan Nasional (Bapanas) mendapat dukungan dari Pemerintah Denmark dalam upaya penyelamatan pangan di Indonesia, terutama masalah pengurangan ...

Wacana memisahkan Kementerian Koperasi dan UKM disambut positif

Wacana pemisahan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Kemenkop UKM) menjadi dua lembaga atau kementerian yang berbeda disambut positif, ...

Bappenas: Penurunan ICOR harus dilakukan hingga tingkat paling bawah

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Suharso Monoarfa mengungkapkan, upaya ...

SKSG UI: Transportasi darat berikan dampak positif kenaikan PDB 

Direktur Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia (SKSG UI) Athor Subroto, Ph.D menyebutkan, transportasi darat telah ...

WTO proyeksikan perdagangan barang global tumbuh 2,7 persen pada 2024

Volume perdagangan barang global diproyeksikan akan tumbuh 2,7 persen pada 2024, menurut Organisasi Perdagangan Dunia (WTO) dalam laporan terbaru ...

Wapres minta ASEAN percepat transformasi energi ramah lingkungan

Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin mendorong agar negara anggota ASEAN mempercepat transformasi energi yang ramah lingkungan karena pesatnya investasi ...