Tag: pascabanjir

Bantuan untuk korban banjir Tanggamus masih dibutuhkan

Sekretaris Daerah Kabupaten Tanggamus Hamid H Lubis mengatakan bahwa bantuan bagi para korban banjir di Pekon Sedayu dan Way Kerap, masih dibutuhkan ...

Setelah banjir, petugas lapangan diperiksa kesehatan

Setelah melaksanakan tugas penanganan banjir di sejumlah lokasi,  150 petugas pertamanan Kota Tangerang mengikuti pemeriksaan kesehatan yang ...

Pemerintah diimbau Komisi IX DPR segera perbaiki fasum rusak Sangihe

Ketua Komisi IX DPR Felly Estelita Runtuwene mengimbau agar pemerintah sesegera mungkin memperbaiki dan membangun fasilitas umum pascabencana ...

20 Tagana masih bersiaga pascabanjir di Tanggamus

Sebanyak 20 taruna siaga bencana (Tagana) masih tetap bersiaga di lokasi terdampak banjir dan tanah longsor di Pekon (Desa) Waykrap dan ...

Anggota DPR apresiasi penanganan banjir bandang di Lebak

Anggota DPR RI Mochamad Hasbi Asyidiki Jayabaya mengapresiasi penanganan banjir bandang dan tanah longsor di Kabupaten Lebak, Banten, karena ...

Sepekan, hari pertama masuk sekolah hingga penanganan pascabanjir

Sejumlah berita penting menarik perhatian selama sepekan terakhir seperti hari pertama masuk sekolah setelah libur semester dan pascabanjir, upaya ...

Banjir Jakarta hasilkan sampah hampir 50 ribu ton

Banjir di Jakarta pada Tahun Baru 2020, menghasilkan sedikitnya hampir 50 ribu ton sampah di seluruh wilayah Ibu Kota. Humas Dinas Lingkungan ...

37 hewan terdampak banjir di Manggarai dapat layanan kesehatan gratis

Sebanyak 37 ekor hewan peliharaan terdampak banjir Tahun Baru 2020 mendapat layanan pemeriksaan kesehatan dan pengobatan gratis dari Suku Dinas ...

Banjir Tanggamus, Gubernur Lampung perintahkan cepat bantu korban

Menyikapi banjir di Tanggamus, Gubernur Lampung Arinal Djunaidi memerintahkan jajaran Pemerintah Provinsi Lampung bergerak cepat membantu korban ...

Siswa korban banjir Tangerang terima bantuan seragam sekolah

Dinas Pendidikan Kota Tangerang memberikan bantuan kepada siswa SDN Pabuaran Tumpeng 1 Kelurahan Pabuaran Tumpeng, Kecamatan Karawaci, Kota ...

Tanah retak terjadi pascabanjir di Kampung Lebo Sangihe

Tanah retak sepanjang 50 meter ditemukan di pemukiman penduduk pascabanjir bandang dan tanah longsor yang melanda Kampung Lebo, Kecamatan Manganitu, ...

Bantu korban banjir Tanggamus, ACT Lampung kirim tim tanggap darurat

Aksi Cepat Tanggap (ACT) Lampung mengirimkan tim tanggap darurat ke Desa Way Kerap dan Sedayu, Kecamatan Semaka, Kabupaten Tanggamus, Provinsi ...

PUPR Tangerang perbaiki tanggul dan normalisasi sungai pascabanjir

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Tangerang melakukan tiga langkah utama penanganan pasca banjir mulai dari perbaikan tanggul yang jebol ...

IRT korban banjir Tangerang bakal dapat bantuan dari Kemenperin

Masyarakat Kota Tangerang khususnya yang memiliki Industri Rumah Tangga (IRT) akan mendapatkan bantuan dari Kementerian Perindustrian ...

Tanggamus tetapkan tiga lokasi tanggap bencana pascabanjir bandang

Pemerintah Kabupaten Tanggamus, Provinsi Lampung, menetapkan tiga pekon (setingkat desa) sebagai daerah tanggap bencana setelah banjir bandang yang ...