Tag: pariwisata domestik

Vietnam setuju buka kembali penerbangan komersial ke China

Vietnam telah setuju untuk mengizinkan kembali penerbangan komersial dari dan ke China setelah berbulan-bulan penutupan karena pandemi virus ...

Sektor MICE kembali dibuka di Malaysia

Malaysia membuka kembali sektor Meeting, Incentive, Convention dan Exhibition (MICE) yang ditandai dengan penyelenggaraan seminar pariwisata yang ...

Masih ada COVID-19, Korsel seru warga pertimbangkan libur musim panas

Otoritas kesehatan Korea Selatan, Senin, menyeru warga agar mengatur jadwal liburan menjelang musim liburan dan menghindari pertemuan di tempat kerja ...

Indonesia-Malaysia kembangkan koridor perjalanan wisata bersama

Indonesia dan Malaysia sepakat bekerja sama membangun kembali pariwisata dan ekonomi kreatif di masing-masing negara yang terpukul akibat pandemi ...

Mahasiswa asing diizinkan masuk Malaysia

Pemerintah Malaysia mengizinkan para mahasiswa internasional dari perguruan tinggi negeri dan swasta untuk kembali ke Malaysia guna melanjutkan ...

WNI di Malaysia tanggapi beragam larangan sholat Jumat warga asing

Warga Negara Indonesia (WNI) yang tinggal di Malaysia mempunyai tanggapan yang beragam terkait larangan sholat Jumat di masjid bagi warga asing ...

Mulai pulih, Malaysia fokus pulihkan pariwisata domestik

Setelah mulai pulih dari pandemi COVID-19, Malaysia memasuki masa transisi untuk menerapkan fase normal baru, termasuk dalam bidang ...

Thailand gembar-gemborkan pariwisata terpercaya di era virus corona

Thailand sedang memposisikan diri sebagai destinasi terpercaya bagi wisatawan internasional setelah pembatasan perjalanan dicabut, memanfaatkan ...

Presiden tegaskan tak perlu tergesa-gesa buka tempat wisata

Presiden Joko Widodo menegaskan tidak perlu tergesa-gesa membuka dan mengoperasikan kembali tempat atau destinasi wisata di ...

Presiden perintahkan susun strategi promosi pariwisata normal baru

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta jajaran kementerian terkait untuk menyusun strategi khusus dalam mempromosikan destinasi pariwisata nasional ...

Presiden minta pelaku wisata fokus dulu garap wisatawan domestik

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta para pelaku industri di sektor pariwisata Indonesia untuk lebih dahulu fokus menggarap wisatawan domestik atau ...

Presiden Jokowi ingatkan pelaku usaha, tren pariwisata dunia berubah

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyatakan bahwa tren pariwisata global setelah berlalunya pandemi COVID-19 akan berubah, sehingga pelaku industri ...

Australia terpecah soal pembukaan perbatasan dalam negeri

Para pemimpin negara bagian dan teritori Australia pada Kamis berselisih soal apakah mereka akan membuka kembali perbatasan dalam negeri untuk ...

China catat 100 juta perjalanan selama libur Hari Buruh

Para wisatawan China bepergian dan melakukan 100 juta perjalanan domestik selama empat dari lima hari masa libur Hari Buruh, 1-5 Mei 2020. Tercatat ...

Bisnis lesu, biro perjalanan fokus layani pembatalan & penundaan tiket

Wabah virus corona COVID-19 berdampak besar terhadap bisnis pariwisata karena orang-orang tak leluasa untuk keluar rumah, apalagi bepergian ke tempat ...