Tag: paripurna dpr ri

Pemerintah resmi naikkan batas penghasilan kena pajak jadi Rp60 juta

Pemerintah resmi menaikkan batas penghasilan kena pajak (PKP) orang pribadi dari sebelumnya Rp50 juta per tahun menjadi Rp60 juta per tahun dengan ...

DPR setujui pemberian amnesti bagi Saiful Mahdi

Rapat Paripurna DPR RI pada Kamis menyetujui pemberian amnesti kepada dosen Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) Banda Aceh Saiful Mahdi, terpidana ...

Menkumham: Reformasi perpajakan RI perhatikan dinamika global

Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly memastikan agenda reformasi perpajakan Indonesia termasuk melalui pembentukan Undang-Undang Harmonisasi Peraturan ...

Menkumham sebut pandemi momentum tata ulang sistem perpajakan

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna Hamonangan Laoly menyatakan masa pandemi COVID-19 memberikan momentum dan sudut pandang baru ...

DPR RI setujui RUU HPP jadi Undang-Undang

Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia menyetujui Rancangan Undang-Undang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (RUU HPP) menjadi Undang-Undang dalam ...

Rapat paripurna setujui tujuh RUU jadi usul inisiatif DPR

Rapat Paripurna DPR RI pada Kamis siang menyetujui tujuh rancangan undang-undang (RUU) yang merupakan usul inisiatif Komisi II DPR menjadi ...

Wisata Morowali Utara, Bakal ada kapal Pinisi di atas Teluk Tomori

Pemerintah Kabupaten Morowali Utara (Morut) telah membuat konsep pengembangan potensi pariwisata di wilayahnya, khususnya di perairan Teluk Tomori, ...

Komisi XI DPR setuju RUU Perpajakan dibawa ke Rapat Paripurna

Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menyetujui Rancangan Undang-Undang (RUU) Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP) untuk dibawa ke Rapat ...

IHSG ditutup melambung 124,39 poin, dipimpin kenaikan saham energi

Indeks Harga Saham gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis sore ditutup menguat, dipimpin sektor energi. IHSG menguat 124,39 poin ...

Menkeu: Kinerja ekonomi 2022 akan ditopang pulihnya konsumsi publik

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan kinerja ekonomi pada 2022 yang ditargetkan sebesar 5,2 persen utamanya akan ditopang oleh ...

Lodewijk harap produk legislasi tidak gunakan pendekatan kuantitatif

Wakil Ketua DPR RI Lodewijk Paulus berharap produk legislasi yang dihasilkan lembaganya tidak menggunakan pendekatan kuantitatif atau hanya dari sisi ...

Puan yakin Lodewijk cepat sesuaikan diri sebagai Wakil Ketua DPR

Ketua DPR RI Puan Maharani meyakini Lodewijk Paulus cepat menyesuaikan diri sebagai Wakil Ketua DPR RI Koordinator Bidang Politik dan ...

Di DPR, Sri Mulyani sebut kontribusi PNBP akan dipacu dukung APBN 2022

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani menegaskan akan mengoptimalkan kontribusi Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) terhadap Anggaran Pendapatan dan ...

Rapat Paripurna DPR setujui perubahan Prolegnas Prioritas 2021

Rapat Paripurna DPR RI, Kamis, menyetujui perubahan Program Legislasi Nasional (Prolegnas) Prioritas 2021 dengan memasukkan beberapa usulan ...

Rapat Paripurna DPR-RI sahkan RAPBN 2022 jadi Undang-Undang

Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mengesahkan Rancangan Undang-Undang (RUU) Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2022 menjadi UU pada Rapat ...