Tag: papua terkini

Papua Barat kondusif, dunia maya masih bergemuruh

Kapolda Papua Barat, Brigjen Herry Rudolf Nahak, menyatakan wilayahnya sudah cukup aman namun dunia maya masih bergemuruh terkait isu-isu negatif ...

Bupati Herry: 257 kepala kampung wujudkan kedamaian Biak Numfor

Bupati Kabupaten Biak Numfor, Papua Herry Ario Naap mengajak 257 kepala kampung dan 19 kepala distrik untuk berperan ikut mewujudkan kedamaian Biak ...

Panglima TNI dan Kapolri saksikan penerjunan prajurit Kostrad

Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto didampingi Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian, Rabu (4/9) menyaksikan penerjunan 92 prajurit dari Divisi 3 ...

Bersama mengupayakan perdamaian Papua

ANTARA - Adanya dugaan keterlibatan pihak asing di kerusuhan Papua, menimbulkan spekulasi di ruang publik. Pengamat politik LIPI Diandra Mengko ...

Pembatasan internet di Papua diturunkan ke tingkat kabupaten/kota

ANTARA - Pemerintah akan menurunkan pembatasan internet di Provinsi Papua dan Papua Barat ke tingkat kabupaten/kota karena sejumlah wilayah telah ...

Menteri PUPR kunjungi Lapas Abepura Kota Jayapura

Menteri PUPR M Basuki Hadimuljono mengunjungi dan melihat Lapas Klas IIA Abepura yang terletak di Distrik Abepura, Kota Jayapura, Papua, ...

Polres Tolikara gelar razia sajam jaga situasi kondusif

Aparat Kepolisian Resor (Polres) Tolikara menggelar razia senjata tajam (Sajam) guna menjaga dan menciptakan situasi yang kondusif di Kabupaten ...

Kanal penyebar hoaks Papua berasal dari 20 negara

Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara menyatakan kanal atau URL penyebar hoaks Papua terdeteksi berasal dari 20 negara. "20 negara ...

Aparat TNI/Polri amankan obyek vital di Merauke

Aparat keamanan TNI dan Polri mengamankan sejumlah objek vital yang berada di Kabupaten Merauke, Provinsi Papua, Selasa. Kabag Ops Polres Merauke ...

Menkominfo: 555 ribu URL sebarkan hoaks Papua

Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara menyebutkan ada 555 ribu URL atau kanal yang dideteksi menyebarkan hoaks dan provokasi terkait ...

Papua Terkini - Level pembatasan internet diturunkan lebih spesifik

Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengatakan level pembatasan internet di Papua diturunkan menjadi lebih spesifik ke tingkat kabupaten ...

Pemerintah cabut pembatasan internet Papua 5 September

ANTARA - Pemerintah berencana mencabut pembatasan interenet di Papua dan Papua Barat pada 5 September 2019.  Kebijakan itu bisa ...

Papua Terkini - Puluhan mahasiswa Sorong protes jaringan internet

Puluhan mahasiswa Sorong yang tergabung dalam Kelompok Organisasi Cipayung mendatangi Kantor Grapari Telkom di Sorong, Selasa, guna memprotes ...

Papua terkini - Ma'ruf Amin katakan perlu pendekatan budaya di Papua

Cawapres terpilih KH Ma'ruf Amin mengatakan perlu untuk menempuh pendekatan budaya selain memakai pendekatan keamanan untuk menyelesaikan gejolak ...

Komnas HAM siap jadi fasilitator pemerintah dan masyarakat Papua

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) siap apabila diminta menjadi fasilitator perdamaian antara pemerintah dan masyarakat ...