Tag: papua terkini

Papua Terkini- 7.278 warga Jayawijaya masih berada di pengungsian

Pemerintah Kabupaten Jayawijaya, Provinsi Papua mencatat terdapat  7.278 warga yang trauma pascakerusuhan Senin (23/9) masih berada di ...

Anggota DPR curigai asing "bermain api" di sejumlah peristiwa

Anggota DPR dari Fraksi PKS DPR RI Nasir Djamil mencurigai pihak asing "bermain api" dengan sejumlah peristiwa yang terjadi beberapa waktu ...

Lebih dari 7.000 pengungsi Wamena masih butuh bantuan

ANTARA - Pascakerusuhan yang terjadi di Wamena, Jayawijaya, Papua, 7.278 pengungsi mengungsi di Kodim 1702 Jayawijaya. Mereka masih sangat ...

Papua Terkini- Presiden imbau warga di Papua antisipasi fitnah

Presiden Joko Widodo mengimbau seluruh masyarakat di Papua saling menahan diri dan tidak terhasut oleh isu-isu fitnah dan kabar ...

Papua terkini- Wiranto bertemu Ratu Inoke bahas Papua

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Wiranto bertemu dengan Menteri Pertahanan dan Keamanan Nasional Fiji Ratu Inoke Kubuabola ...

Papua Terkini- Wagub jemput pengungsi Sulsel di Bandara Sentani

Wakil Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman menjemput langsung para pengungsi warga Sulsel yang baru saja tiba di Bandara Sentani Papua, ...

Papua Terkini - PLN buka posko pelayanan di Wamena

PLN membuka posko pelayanan sementara di Jl. Yos Sudarso, Wamena, setelah kondisi berangsur pulih pascaaksi massa senin lalu. Posko ini untuk ...

Papua Terkini - TNI bantu evakuasi ribuan warga pendatang dari Wamena

Tentara Nasional Indonesia (TNI) telah membantu mengevakuasi warga pendatang dari Wamena ke Jayapura, Papua dengan menggunakan pesawat Hercules ...

Papua Terkini - 1.300 warga Sulsel di Papua mengungsi

Ketua Kerukunan Keluarga Sulawesi-Selatan (KKSS) Mansur mengatakan sekira 1.300-an warga Sulsel mengungsi akibat kerusuhan di Wamena, Papua. Ketua ...

Irjen Paulus Waterpauw resmi jabat kembali Kapolda Papua

Irjen Pol Paulus Waterpauw resmi menjabat (kembali) sebagai Kapolda Papua usai dilantik dalam upacara serah terima jabatan di Mabes Polri, Jakarta, ...

Papua jamin keamanan semua warga negara RI termasuk di Wamena

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua menjamin keamanan semua warga negara RI yang tinggal di Bumi Cenderawasih termasuk Wamena, Kabupaten Jayawijaya, ...

Berita hukum kemarin, penangkapan teroris hingga penegakan hukum BLBI

Densus 88 Antiteror menangkap seorang terduga teroris di Desa Cangko, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, yang diduga merupakan jaringan Bekasi, dan ...

Kabupaten Lanny Jaya, Papua jadi tempat aman bagi pengungsi

Kabupaten Lanny Jaya, Papua yang bersebelahan dengan Kabupaten Jaya Wijaya menjadi tempat yang aman dan bersedia menampung para pengungsi ...

712 pengungsi korban demo Wamena ditangani tim gabungan kesehatan

Tim gabungan kesehatan yang diturunkan dari Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Papua dan TNI/Polri melayani sebanyak 712 pasien korban demo Wamena ...

Layanan kesehatan pasien korban demo Wamena dipastikan terus berjalan

Dinas Kesehatan Provinsi Papua memastikan bahwa penanganan pelayanan kesehatan terhadap pasien korban demo anarkhis yang berujung kerusuhan di ...