Tag: padi unggul

TETO siap bermitra untuk kembangkan program ketahanan pangan RI

Kepala Perwakilan Kantor Dagang dan Ekonomi Taipei (Taipei Economic and Trade Office/TETO) John Chen mengatakan Taiwan siap menjadi mitra industri ...

Kementan jelaskan perhitungan pendapatan Brigade Swasembada Pangan

Kepala Biro Humas Informasi Publik Kementerian Pertanian (Kementan) Moch Arief Cahyono menjelaskan perhitungan potensi pendapatan Brigade Swasembada ...

Pemerintah susun data tunggal kemiskinan

Pemerintah menyusun data tunggal kemiskinan yang mengintegrasikan berbagai data dari kementerian/lembaga untuk meluluskan atau graduasi masyarakat ...

BP TASKIN bagikan benih padi unggul tangani kemiskinan berbasis desa

Badan Percepatan Pengentasan Kemiskinan (BP TASKIN) bersama kelompok Genta Pangan se-Jawa Timur menggelar pembagian benih padi unggul di Kecamatan ...

Panen berhasil, padi biosalin siap jadi solusi di lahan terdampak rob

ANTARA - Lahan pertanian yang disediakan oleh Kodim 0710 Pekalongan sukses menjadi tempat uji coba tanaman padi unggul varietas biosalin. Kamis ...

Bapanas gandeng tenaga didik memasifkan gerakan pola konsumsi B2SA

Badan Pangan Nasional (Bapanas) menggandeng tenaga pendidik untuk memasifkan gerakan pola konsumsi pangan yang Beragam, Bergizi, Seimbang, dan Aman ...

Menko Pangan pastikan tak ada impor beras baru hingga akhir 2024

Menteri Koordinator Bidang Pangan (Menko Pangan) Zulkifli Hasan (Zulhas) memastikan tidak ada kebijakan untuk penambahan impor beras baru hingga ...

Menko Zulhas dan Dirut Bulog sebut stok beras aman hingga Desember

Menteri Koordinator Bidang Pangan (Menko Pangan) Zulkifli Hasan dan Direktur Utama Perum Bulog Wahyu Suparyono memastikan stok beras aman dan ...

Kepala Bapanas ajak masyarakat tingkatkan konsumsi buah lokal

Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengajak masyarakat meningkatkan konsumsi buah lokal sebagai upaya mendukung keberlanjutan ...

Bapanas dorong penggunaan bibit padi unggul untuk swasembada pangan

Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mendorong penggunaan bibit padi unggul guna meningkatkan produktivitas dalam mendukung ...

Menko Zulkifli: Penggunaan teknologi kurangi food loss saat panen

Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan mengatakan penggunaan inovasi teknologi dalam pertanian mampu mengurangi jumlah hilangnya kuantitas ...

Menko Zulkifli: Bibit padi unggul mampu tingkatkan produksi beras

Menteri Koordinator Bidang Pangan (Menko Pangan) Zulkifli Hasan mengatakan penggunaan bibit padi yang unggul dapat meningkatkan jumlah produksi beras ...

Kunjungi IPB, Menko Pangan tekankan kunci kolaborasi untuk swasembada

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Pangan Zulkfli Hasan dalam kunjungannya ke IPB University, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, ...

Padi Biosalin hasil kolaborasi BRIN-Pemkot Semarang siap dipanen

Padi varietas Biosalin, yang merupakan hasil kolaborasi Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) bersama Pemerintah Kota Semarang di Kelurahan ...

Kementan yakini pompanisasi dan korporasi solusi swasembada pangan

Kementerian Pertanian (Kementan) meyakini bahwa pompanisasi dan skema pengelolaan lahan pertanian yang semula dikelola keluarga menjadi ...