Tag: otoritas pelabuhan

BMKG: Waspadai gelombang empat meter perairan Talaud

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini gelombang setinggi empat meter di perairan Kabupaten Kepulauan ...

Kemenhub siapkan prosedur alur pelayaran di Pelabuhan Tarakan

Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan menyiapkan prosedur operasi standar (SOP) alur pelayaran di Pelabuhan Tarakan, ...

Ini isi Notam Kemenhub terkait tumpahan minyak di Pantai Utara Jawa

Ditjen Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan melalui Kepala Kantor Kesyahbandaran Utama Tanjung Priok hari ini (22/7) mengeluarkan Notice to ...

Kemenhub siap bantu Pertamina tanggulangi tumpahan minyak

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyatakan siap memberikan bantuan sarana dan prasarana yang dimiliki termasuk sumber daya manusia untuk ...

ABK kapal layar Seruyan Raya selamatkan diri bertahan di atas rakit

Nakhoda dan lima anak buah kapal layar motor (KLM)  Seruyan Raya berhasil bertahan di laut setelah kapal mereka tenggelam di perairan Kabupaten ...

Kapal berpenumpang 25 orang karam di perairan Ketapang

Belum lagi usai pencarian empat awak Tug Boat Mega 09 yang hilang, Kantor Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Pontianak menerima laporan mengenai ...

Tekanan rendah Samudra Pasifik Timur Filipina pengaruhi cuaca Maluku

Stasiun Meteorologi Pattimura Ambon menyatakan, pusat tekanan rendah 1007 satuan ukuran tekanan atmosfer (hectopascal - hPa) di Samudera Pasifik ...

Korban tenggelamnya KLM Seruyan Raya dievakuasi ke Sampit

Enam orang nakhoda dan anak buah kapal korban tenggelamnya KLM Seruyan Raya, dievakuasi ke Sampit, ibu kota Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), ...

Kapal bermuatan karet tujuan Pontianak tenggelam di perairan Kotim

KLM Seruyan Raya yang bertolak dari Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, menuju Pontianak, Kalimantan Barat, tenggelam ...

Wanita muda terjatuh ke laut dari atas kapal feri

Wanita asal Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara, Rifqah Khairunnisa Takdir (23) penumpang KMP Kota Muna jurusan Kolaka ke Pelabuhan ...

Pelindo III jamin layanan bongkar muat TPKS tidak terganggu

Direktur Utama Pelindo III Doso Agung menjamin layanan operasional bongkar muat di Terminal Peti Kemas Semarang (TPKS) tidak terganggu atau tetap ...

Container crane roboh tak ganggu aktivitas Pelabuhan Semarang

Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Pelabuhan Tanjung Emas Semarang memastikan aktivitas pelabuhan di Ibu Kota Jawa Tengah itu tidak ...

Operasional Tanjung Emas normal pascainsiden kapal tabrak crane

Kementerian Perhubungan dalam hal ini Direktorat Jenderal Perhubungan Laut melalui Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas I ...

Tekanan rendah di Samudra Pasifik Utara Papua pengaruhi cuaca Maluku

Stasiun Meteorologi Pattimura Ambon menyatakan, pusat tekanan rendah 1007 satuan ukuran tekanan atmosfer (hectopascal - hPa) di Samudra Pasifik Utara ...

Kuwait perketat keamanan pelabuhan di tengah memanasnya konflik Teluk

Angkatan Laut dan otoritas pelabuhan Kuwait akan mempersiapkan rencana keamanan untuk melindungi pelabuhan-pelabuhan eksportir utama OPEC, demikian ...