Tag: organisasi kerja sama islam

10 peneliti negara OKI diberi pelatihan Bio Farma-Unpad soal vaksin

Bio Farma bersama Universitas Padjadjaran (Unpad) menjadi penerima 10 peneliti dari delapan negara anggota Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) ...

Hubungan kian hangat, Menlu Iran segera kunjungi Arab Saudi

Menteri Luar Negeri Iran Hossein Amirabdollahian akan mengunjungi Arab Saudi dalam waktu dekat atas undangan timpalannya di Riyadh, kata juru bicara ...

Indonesia kecam pembakaran Al Quran di depan KBRI Kopenhagen

Indonesia mengecam keras pembakaran Al Quran di depan KBRI Kopenhagen oleh kelompok sayap kanan Denmark, Danske Patrioter. Tidak hanya di depan ...

OIC mengapresiasi atas sukses Indonesia selenggarakan OIC-CA 2023

Organization Islamic Cooperation (OIC) atau Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) mengapresiasi atas sukses Indonesia menyelenggarakan Organization ...

Jokowi kutuk keras pembakaran Al-Quran di beberapa negara Eropa

Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam pertemuannya dengan Sekretaris Jenderal Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) Hissein Brahim Taha, Senin, mengutuk ...

Bertemu Menlu Swedia, Dubes RI sampaikan protes pembakaran Quran

Duta Besar RI untuk Swedia Kamapradipta Isnomo menyampaikan langsung protes keras Indonesia atas insiden pembakaran Al- Qur'an, ketika bertemu ...

Gus Yahya ajak umat Islam muhasabah terkait kasus pembakaran Al-Qur'an

Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Yahya Cholil Staquf yang dikenal sebagai Gus Yahya mengajak seluruh umat Islam untuk merefleksi diri ...

Kemlu panggil dubes Swedia dan Denmark terkait penistaan Quran

Kementerian Luar Negeri RI telah memanggil duta besar Swedia dan Denmark di Jakarta, untuk menyampaikan kecaman terkait insiden penistaan Al Quran di ...

Malaysia serukan penanganan Islamofobia di Sidang Luar Biasa OKI

Malaysia menyerukan kepada semua pihak untuk bekerja sama dalam menangani isu Islamofobia dengan menampilkan citra Islam yang sebenarnya sebagai ...

Indonesia desak OKI sampaikan sikap bersama kecam pembakaran Al Quran

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi mendesak Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) untuk mengirim pesan bersama guna mengecam keras pembakaran Al Quran ...

Sekjen OKI-Menlu Denmark bahas soal insiden pembakaran Al Quran

Sekretaris Jenderal Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) Hissein Brahim Taha telah menerima telepon dari Menteri Luar Negeri Denmark Lars Lokke ...

Turki harapkan 'langkah nyata' Swedia atas serangan Quran

Pemerintah Turki mengharapkan "langkah nyata" dari Swedia untuk mencegah serangan terhadap kitab suci Al Quran, kata Menteri Luar Negeri ...

Resolusi PBB dan upaya melawan Islamofobia

Setidaknya sudah ada lima aksi penistaan dan pembakaran Al Quran yang terjadi pada 2023 ini yang semuanya terjadi di Eropa. Namun, tidak ada tindakan ...

Dubes Arrmanatha: PBB adopsi resolusi larangan penodaan kitab suci

Wakil Tetap RI untuk Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) di New York Duta Besar Arrmanatha C Nasir mengatakan bahwa sidang Majelis Umum PBB secara ...

OKI kutuk serangan teroris terhadap akademi militer di Mogadishu

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) mengutuk serangan teroris terhadap akademi militer Jale Siyaad di Mogadishu pada Senin ...