Tag: opm

Kapolda Waterpauw: Situasi keamanan Papua kondusif

Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Papua Irjen Polisi Paulus Waterpauw mengatakan, situasi keamanan di Papua saat ini kondusif, aman dan ...

TNI-Polri siap amankan 1 Desember di Sentani, 700 personel bersiaga

Sebanyak 700 personel gabungan TNI-Polri siap mengamankan Kota Sentani, Kabupaten Jayapura, Provinsi Papua dan sekitarnya mengantisipasi peringatan ...

600 personel TNI-Polri amankan Timika saat HUT OPM

Sebanyak 600 personel gabungan TNI dan Polri akan mengamankan Kota Timika dan sekitarnya mengantisipasi peringatan HUT Organisasi Papua Merdeka/OPM ...

Menkopolhukam ajak dialog tokoh Papua

ANTARA - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam) Mahfud MD melakukan tatap muka bersama tokoh-tokoh masyarakat di ...

403 ruko akan dibangun oleh pengusaha asli Papua

Sebanyak 403 rumah toko (ruko), sejumlah rumah dan kantor Bupati Kabupaten Jayawijaya, Papua akan dibangun oleh pengusaha asli Papua. Wakil ...

Usulan pemekaran Provinsi La Pago mengemuka di hadapan Menkopolhukam

Usulan pemekaran daerah otonom baru Provinsi La Pago mengemuka dalam tatap muka Menkopolhukam Mahfud MD dengan para tokoh Papua di Kota Jayapura, ...

Menkopolhukam berdialog dengan tokoh Papua

Menkopolhukam Mahfud MD berdialog dan bertatap muka dengan para tokoh Papua dalam forum komunikasi yang digelar di salah satu hotel ternama di ...

Bupati peringatkan KKSB tidak ganggu keamanan warga Mimika

Bupati Mimika, Papua Eltinus Omaleng mengingatkan Kelompok Kriminal Separatis Bersenjata/KKSB dan para simpatisannya agar tidak mengganggu keamanan ...

Mantan Bais paparkan strategi hadapi Gerakan Papua Merdeka multifaksi

Mantan Kepala Badan Intelijen Strategis (Bais) TNI Laksda TNI (Purn.) Soleman B. Ponto memaparkan strategi menghadapi gerakan kemerdekaan Papua yang ...

Penerjun sinterklas dan strategi taktis amankan Papua

Bak sinterklas, 156 prajurit TNI dari kesatuan Batalyon Infanteri Para Raider 330/Tri Dharma membagikan hadiah Natal kepada warga di Bandara Mozes ...

Komisi I DPR RI dorong peningkatan koordinasi dengan DPR Papua

Komisi I DPR RI mendorong adanya peningkatan koordinasi dan sinkronisasi dengan Dewan Perwakilan Rakyat Papua (DPRP) sehingga terjadi sinergitas ...

Ke Papua jelang HUT OPM, Mahfud: Kunjungan biasa

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD menyebutkan kunjungannya ke Papua menjelang 1 Desember, HUT Organisasi Papua ...

Gandeng ormas di Jakarta, Laskar Palapa serukan Papua damai

Laskar Patriot Pembela Pancasila (Palapa) dan Majelis Gerakan Masyarakat Gotong Royong (Gong) Pancasila menggandeng sejumlah organisasi ...

Polri imbau 1 Desember warga Papua tetap fokus ibadah Minggu

Kepala Bagian Penerangan Umum Polri Kombes Pol Asep Adi Saputra mengimbau agar warga Papua fokus melaksanakan ibadah Minggu pada 1 Desember 2019 ...

LSM ajak masyarakat tolak perayaan HUT OPM

LSM Masyarakat Papua Cinta NKRI mengajak masyarakat untuk menolak perayaan HUT Organisasi Papua Merdeka (OPM) yang jatuh pada 1 Desember. Bentuk ...