Tag: ombak

Petugas Gulkarmat selamatkan nelayan terdampar di Pulau Kelapa Dua

Petugas Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu menyelamatkan seorang nelayan warga ...

Taman dan Pantai Ancol kini beroperasi hingga pukul 24.00 WIB

Taman dan Pantai Ancol, mulai Kamis ini beroperasi hingga pukul 24.00 WIB, menyusul penetapan kawasan itu sebagai salah satu dari 12 destinasi wisata ...

Pemkab Bangkalan bantu nelayan terdampak cuaca ekstrem

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bangkalan, Jawa Timur, menyalurkan bantuan paket kebutuhan bahan pokok kepada para nelayan terdampak cuaca ekstrem guna ...

BMKG ingatkan potensi gelombang laut tinggi di Bali hingga 13 Januari

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan peringatan dini kepada nelayan dan pelaku usaha bahari agar waspada terhadap potensi ...

SAR hentikan pencarian 2 WNA hilang di Bali setelah 9 hari pencarian

Tim pencarian dan penyelamatan (SAR) gabungan menghentikan operasi pencarian dua warga negara asing (WNA) berkebangsaan Jerman dan Austria yang ...

BMKG keluarkan peringatan dini gelombang laut tinggi di Bali

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini bagi masyarakat terutama pelaku kegiatan usaha bahari dan mereka ...

Tim SAR temukan seorang nelayan yang hilang di laut Pangandaran

Tim Search And Rescue (SAR) gabungan berhasil menemukan seorang nelayan dalam keadaan meninggal dunia yang sebelumnya sempat hilang selama empat hari ...

WNA hilang di Diamond Beach Nusa Penida terus dicari tim SAR gabungan

Tim pencarian dan penyelamatan (SAR) gabungan masih meneruskan pencarian satu hingga dua hari ke depan untuk menemukan dua warga negara asing (WNA) ...

Balai Sungai kaji ulang penempatan pengaman pantai di abrasi Amurang

Balai Wilayah Sungai Sulawesi I akan mengkaji ulang dalam menempatkan pengaman pantai di lokasi abrasi pesisir pantai Amurang, Kabupaten Minahasa ...

Tim SAR temukan 1 anggota TNI korban kapal terbalik di Yapen

ANTARA - Tim SAR Gabungan berhasil menemukan jasad seorang anggota TNI Koramil 1709-05 Barapasi bernama Serda Tommy Karter pada Senin (9/1). Ia ...

Speed boat terbalik di Yapen Papua, 2 penumpang meninggal

ANTARA - Kapal cepat (speed boat) berpenumpang 14 orang dilaporkan mengalami kecelakaan akibat ombak besar di Perairan Laut Serui, Sabtu malam ...

Basarnas evakuasi dua orang tenggelam di perairan Kolaka Utara

Badan Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Kendari melakukan evakuasi terhadap dua orang yang dilaporkan tenggelam akibat kapal yang digunakan ...

Tim SAR cari nelayan hilang di perairan Pangandaran

Kantor Pencarian dan Pertolongan Bandung menerjunkan satu Tim Search And Rescue (SAR) untuk mencari seorang nelayan yang dilaporkan hilang saat ...

Cuaca buruk, Kapal DBS III ke Sumenep angkut 173 penumpang telantar

Kapal Dharma Bahari Sumenep (DBS) III berlayar mengangkut ratusan penumpang telantar asal Kepulauan Sumenep, Madura, Jawa Timur, yang tertahan di ...

Tim SAR perluas pencarian wisatawan yang hilang di laut Pangandaran

Tim Search And Rescue (SAR) gabungan memperluas pencarian seorang wisatawan remaja yang hilang terseret ombak di Pantai Pangandaran, Kabupaten ...