Tag: olimpiade musim dingin

AS boikot diplomatik Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022

Amerika Serikat tidak akan mengirim pejabat pemerintah untuk menghadiri Olimpiade Musim Dingin 2022 dikarenakan alasan "kekejaman" hak ...

655 kendaraan berbahan hidrogen disiapkan untuk Olimpiade Musim Dingin

Sebanyak 655 unit kendaraan berbahan bakar hidrogen disiapkan untuk penyelenggaraan Olimpiade Musim Dingin (Winter Olympic) 2022 di Beijing, ...

Penggemar kemungkinan dilarang berada di arena Olimpiade Beijing

Media pemerintah China melaporkan bahwa penonton yang akan menghadiri Olimpiade Beijing di arena utama diwajibkan untuk divaksin sementara penggemar ...

IOC lakukan panggilan video kedua dengan Peng Shuai

Komite Olimpiade Internasional (IOC) menyatakan telah melakukan panggilan video kedua dengan mantan petenis nomor satu dunia nomor ganda Peng Shuai ...

WTA tangguhkan semua turnamen di China menyusul kasus Peng Shuai

Asosiasi tenis perempuan (WTA) mengatakan segera menangguhkan turnamen yang akan digelar di China karena kekhawatiran atas perlakuan terhadap mantan ...

Anggota IOC tanggapi kritik panggilan video dengan Peng Shuai

Anggota senior Komite Olimpiade Internasional (IOC) Dick Pound membantah organisasinya menjamin keselamatan pemain tenis China Peng Shuai untuk ...

KBRI Beijing minta 38 pelajar Indonesia di Hangzhou agar tenang

Kedutaan Besar RI di Beijing, China, meminta 38 pelajar asal Indonesia di Hangzhou tetap tenang dan mematuhi protokol kesehatan yang diterapkan oleh ...

Uji coba arena ski Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022

Atlet ski Swiss Tobias Baur bersama atlet Italia Dominik Zuech dan atlet ski Perancis Romain Mari beraksi pada nomor lintas ski putra pada uji coba ...

SMH: Australia pertimbangkan boikot diplomatik di Olimpiade Beijing

Australia dikabarkan tengah mempertimbangkan langkah  untuk tidak mengirimkan pejabat pemerintah ke Olimpiade Musim Dingin di Beijing, China, ...

China minta hentikan "politisasi" situasi Peng Shuai

Kementerian luar negeri China mengatakan "orang-orang tertentu" harus menghentikan "membesar-besarkan dengan jahat" dan ...

Xinjiang di persimpangan Sabuk Jalan dan Olimpiade Musim Dingin

Berbicara mengenai Xinjiang seperti tidak akan pernah ada habisnya, sekalipun bagi orang-orang yang tidak pernah mengunjungi wilayah paling barat ...

Presiden China dukung ASEAN bangun zona bebas nuklir

Presiden China Xi Jinping menyatakan dukungannya pada upaya Perhimpunan Bangsa-Bangsa di Asia Tenggara (ASEAN) untuk membangun zona bebas ...

Presiden IOC: Negara di Asia berperan penting memajukan dunia olahraga

Presiden Komite Olimpiade Internasional (IOC) Thomas Bach mengatakan, negara-negara anggota Dewan Olimpiade Asia (OCA) berkontribusi besar dalam ...

Inggris pertimbangkan boikot diplomatik Olimpiade Musim Dingin Beijing

Perdana Menteri Inggris Boris Johnson sedang mempertimbangkan boikot diplomatik terhadap Olimpiade Musim Dingin di Beijing tahun depan sebagai protes ...

Peng Shuai jadi headline harian olahraga terkemuka Prancis, L'Equipe

Harian olahraga Prancis L'Equipe menempatkan Peng Shuai dalam halaman depan edisi Sabtu setelah keberadaan bintang tenis China itu tetap tidak ...