Tag: ofisial

PM Kamboja banggakan Stadion Morodok Techo yang didanai China

Perdana Menteri (PM) Kamboja Samdech Techo Hun Sen pada Senin (15/5) mengatakan bahwa Stadion Nasional Morodok Techo yang didanai China membuat ...

Capaian prestasi wushu di SEA Games mencapai 150 persen dari target

Ketua Umum Pengurus Besar Wushu Indonesia Airlangga Hartarto, menyebut pencapaian prestasi wushu di ajang SEA Games 2023, mencapai 150 persen dari ...

Menilik Rumah Indonesia di Kamboja yang hadir saat SEA Games 2023

ANTARA - Ada Rumah Indonesia di Phnom Penh, Kamboja. Rumah Indonesia merupakan tempat yang disediakan Chef de Mission atau CdM Indonesia untuk para ...

Lalu Zohri mundur dari final 100 meter putra karena cedera

Sprinter Indonesia Lalu Muhammad Zohri terpaksa mundur dari final nomor lari 100 meter putra SEA Games XXXII/2023 Kamboja karena ...

Anggota DPR: Pencak silat jadi kekuatan diplomasi Indonesia

Anggota DPR RI M Nabil Haroen menyatakan olahraga pencak silat dapat menjadi kekuatan diplomasi lunak ("soft power diplomacy") ...

Round up - Merah Putih masih sulit beranjak dari papan tengah

Upaya kontingen Indonesia untuk bangkit dan menembus posisi minimal tiga besar dalam klasemen sementara koleksi medali SEA Games 2023 di Kamboja ...

KBRI Phnom Penh beri dukungan logistik untuk kontingen Indonesia

Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Phnom Penh, Kamboja memberikan dukungan logistik untuk kontingen Merah Putih yang berlaga di SEA Games ...

Round-up: Kun Bokator Indonesia dulang emas, Vietnam tempel Kamboja

Kun bokator, seni bela diri tradisional Kamboja, yang menjadi olahraga baru yang dipertandingkan pada SEA Games 2023 di negaranya menjadi ladang ...

Pebalap sepeda Dara Latifah debut manis raih emas kedua SEA Games 2023

Pebalap sepeda putri Indonesia Dara Latifah debut manis dengan meraih medali emas kedua pada SEA Games XXXII/2023 Kamboja. Kali ini, atlet yang ...

Perjalanan hoki indoor Indonesia ukir sejarah di SEA Games 2023

Siapa yang bersungguh-sungguh, maka ia akan berhasil. Ungkapan itu dibuktikan tim hoki indoor putra Indonesia yang mencetak sejarah dengan meraih ...

Rumah Indonesia beri pelayanan terbaik untuk timnas selama SEA Games

Chef de Mission Tim Indonesia untuk SEA Games Kamboja Lexyndo Hakim mengatakan Rumah Indonesia di Phnom Penh diharapkan dapat memberikan ...

Sorot lampu mobil terangi upacara pengalungan medali SEA Games

Manusia yang kreatif selalu menemukan cara saat kepepet menghadapi kondisi darurat di lapangan dan ini yang terjadi saat upacara pengalungan medali ...

Dominasi balap sepeda Indonesia berlanjut dengan raih emas ketiga

Indonesia melanjutkan dominasi di cabang olahraga balap sepeda dengan meraih medali emas ketiga SEA Games XXXII/2023 Kamboja dari nomor Estafet Cross ...

Bupati Bangkep: STQ momen kenalkan Al Quran pada generasi muda

Bupati Banggai Kepulauan (Bangkep), Sulawesi Tengah, Ihsan Basir mengatakan Seleksi Tilawatil Quran (STQ) menjadi momentum untuk mengenalkan Al ...

Menpora harap raihan 7 emas buat Indonesia makin kuat hadapi SEA Games

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Indonesia Dito Ariotedjo berharap raihan tujuh emas pada hari pertama semakin membuat kontingen Indonesia kuat ...