Tag: obat sirop

Kemenkes-BPOM kembangkan 16 bahan baku obat di dalam negeri

Kementerian Kesehatan RI bekerja sama dengan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI melakukan pengembangan 16 bahan baku obat yang selama ini ...

Dinkes DKI imbau masyarakat tunda dulu pemberian obat cair pada anak

Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta Dwi Oktavia mengimbau masyarakat untuk menunda sementara ...

Dinkes DKI sebut tak ada tambahan kasus GGAPA baru pada bulan ini

Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta Dwi Oktavia mengatakan tidak ada penambahan kasus gangguan ...

Dinkes DKI awasi 69 merek obat sirop setelah izin edar dicabut

Dinas Kesehatan DKI Jakarta mengawasi 69 merek obat berbentuk sirop dari tiga perusahaan farmasi di sejumlah fasilitas kesehatan termasuk apotek ...

Wabup dukung penegakan hukum di Temanggung

Wakil Bupati Temanggung, Heri Ibnu Wibowo, mendukung penegakan hukum di wilayahnya, siapa pun kalau memang bersalah dan mengandung unsur pidana ...

Bareskrim lidik tiga pemasok bahan baku obat terkait gagal ginjal

Tim Gabungan Bareskrim Polri menyelidiki tiga perusahaan farmasi sebagai pemasok bahan baku obat kepada PT Universal Pharmaceutical Industries (UPI) ...

BPOM cabut izin CPOB tiga perusahaan farmasi terkait cemaran EG/DEG

Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI mencabut Sertifikat Cara Pembuatan Obat yang Baik (CPOB) dari tiga perusahaan farmasi swasta di Indonesia ...

Reisa: Vaksin COVID-19 bukan penyebab gagal ginjal akut pada anak

Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 Reisa Broto Asmoro menekankan bahwa vaksin COVID-19 yang dikonsumsi oleh ibu menyusui bukan penyebab ...

Kemenkes: Sejak kemarin tidak ada tambahan kasus gangguan ginjal akut

Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI Mohammad Syahril mengatakan tidak ada tambahan kasus gangguan ginjal akut progresif yang dilaporkan di Indonesia ...

Warga DKI diminta setop sementara konsumsi obat sirop

Dinas Kesehatan DKI Jakarta kembali meminta masyarakat menyetop konsumsi obat sirop untuk sementara waktu terkait kasus gangguan ginjal akut ...

Ahli Toksikologi sebut vape tak memicu gangguan ginjal akut

Ahli Toksikologi dari Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga, Shoim Hidayat mengatakan kecilnya kandungan etilen glikol (EG) dan ...

RSUP dr. Sardjito deteksi DEG pada satu pasien gangguan ginjal akut

Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) dr. Sardjito Yogyakarta mendeteksi adanya kontaminasi dietilen glikol atau DEG pada satu pasien anak ...

Sepekan ini kasus COVID-19 naik, kasus gangguan ginjal akut melandai

Dalam sepekan ini, kasus penularan COVID-19 kembali naik, kasus gangguan ginjal akut pada anak melandai, dan Badan Pengawas Obat dan Makanan ...

Tren kasus gangguan ginjal akut turun

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menyatakan tren kasus gangguan ginjal akut progresif atipikal pada anak di Indonesia mengalami penurunan setelah ...

Kemenkes: Kasus GGAPA di Indonesia capai 323 orang

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mencatat jumlah temuan kasus gangguan ginjal akut progresif atipikal (GGAPA) di Indonesia mencapai 323 orang per ...