Tag: obat covid 19

Menkes : Skenario terburuk 70 ribu kasus COVID per hari tak terjadi

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan pemerintah memiliki skenario terburuk penambahan kasus COVID-19 harian hingga sebesar 70 ribu kasus, ...

Anggota DPR: Nilai inti ASN harus disikapi perubahan pola pikir

Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus mengatakan nilai-nilai inti atau "core values" dan citra pegawai atau "employer branding" ...

Hasto: Pelatihan asisten tenaga kesehatan wujud gotong royong PDIP

Sekjen DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menyebutkan pelatihan asisten tenaga kesehatan (nakes) yang digelar sebagai wujud gotong royong dan kerja ...

Kemarin, vaksinasi merdeka hingga Babinsa pimpin "tracing"

Lima berita hukum pada Minggu (1/8) yang masih menarik untuk dibaca dan menjadi perhatian publik, mulai Kapolri berharap Vaksinasi Merdeka meluas ke ...

Puan: Tindak tegas mafia obat COVID-19

Ketua DPR RI Puan Maharani meminta aparat Kepolisian menindak tegas mafia obat COVID-19 karena negara harus hadir dengan kekuasaannya untuk mengatasi ...

Pandemi, anggota DPR: Jangan bergantung kepada impor obat-obatan

Anggota Komisi IX DPR RI Netty Prasetiyani menyatakan bahwa kebijakan yang ada seharusnya membuat Indonesia dapat memproduksi berbagai obat-obatan ...

YLKI imbau apotek tak jual obat COVID-19 tanpa resep dokter

Ketua Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) Tulus Abadi mengimbau apotek tidak menjual obat untuk penanganan pasien COVID-19 tanpa resep dokter ...

Dua petinggi PT ASA jadi tersangka penimbunan obat

Penyidik Polres Metro Jakarta Barat menetapkan dua petinggi PT ASA berinisial YP (58) S (56) sebagai tersangka dugaan tindak pidana penimbunan obat ...

ICW belum terima somasi resmi Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko

Indonesia Corruption Watch (ICW) menyebut belum menerima somasi resmi dari Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko terkait tuduhan kedekatan Moeldoko ...

Warga Kota Tangerang diimbau jalani isoman di fasilitas kesehatan

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tangerang, Banten mengimbau warga yang terkonfirmasi positif COVID-19 bergejala ringan dan tak bergejala di daerah itu ...

Erick Thohir: Janganlah menimbun obat di tengah pandemi COVID-19

Menteri BUMN Erick Thohir memperingatkan jangan ada penimbunan obat-obatan, vitamin, oksigen, dan alat-alat kesehatan, selama masa pandemi COVID-19 ...

KPPU masih temukan kelangkaan obat terapi COVID-19 di berbagai daerah

Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) masih menemukan kelangkaan obat terapi COVID-19, oksigen serta tabung oksigen di sejumlah daerah di ...

KPPU usul reformulasi HET obat COVID agar peritel dapat margin wajar

Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) merekomendasikan adanya reformulasi harga eceran tertinggi (HET) agar peritel farmasi bisa mendapatkan margin ...

KSP : PPKM bantu turunkan jumlah pasien COVID-19 di Semarang

Kantor Staf Presiden (KSP) menyebutkan kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) yang diterapkan sejak 3 Juli 2021 telah ...

PDIB: ASN-penyuluh agama perkuat sosialisasi 5M jangkau masyarakat

Perkumpulan Dokter Indonesia Bersatu (PDIB) mengatakan pelibatan aktif aparatur sipil negara (ASN) dan penyuluh agama sebagai duta 5M akan memperkuat ...