Tag: nusa tenggara

Dua mahasiswa IAIH Pancor raih juara 1 MTQ Mahasiswa Nasional

Dua mahasiswa Institut Agama Islam Hamzanwadi (IAIH) Pancor, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat (NTB), berhasil meraih juara pertama pada Musabaqah ...

Ajang "Memoria" siap menghibur warga NTB

Ajang "Memoria", yang menggabungkan musik, seni rupa dan komunitas siap menghibur warga di wilayah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) pada ...

Timor Leste uji forensik potongan tubuh manusia di perut ikan hiu

Kapolres Maluku Barat Daya, Maluku AKBP Pulung Wietono mengatakan aparat berwenang di Timor Leste bekerja sama dengan Konjen Amerika Serikat ...

BI Bali sentuh 90 ribu pelajar dalam edukasi rupiah

Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Bali menyentuh hingga 90 ribu pelajar dari usia dini hingga sekolah menengah atas untuk terlibat dalam ...

Satgas PPMI Batam berikan konseling berkala bagi anak dideportasi

Satuan Tugas Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (Satgas PPMI) Kota Batam, Kepulauan Riau memberikan konseling secara berkala pada anak dari pekerja ...

Pengusaha asal China bantah jual mutiara impor secara ilegal

Sejumlah pengusaha asal China yang berstatus warga negara asing (WNA) membantah telah menjual mutiara impor secara ilegal di Pulau Lombok, Nusa ...

KPU NTB jadwalkan debat kandidat gubernur/wagub digelar tiga kali

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Nusa Tenggara Barat(NTB) menjadwalkan debat kandidat calon gubernur dan wakil gubernur dilaksanakan sebanyak ...

Dinkes Mataram temukan 1.280 kasus TBC

Dinas Kesehatan Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, menemukan sebanyak 1.280 kasus tuberkulosis (TBC) di Kota Mataram dari target 1.601 ...

Anggaran honor volunteer ajang MotoGP Indonesia capai Rp1,2 miliar

PT Mandalika Grand Prix Association (MGPA) menyatakan budget untuk pembiayaan pembayaran honor volunteer untuk ajang MotoGP Indonesia 2024 yang telah ...

Cakupan wilayah Waktu Indonesia Tengah (WITA) dan perbedaan waktunya

Sebagai negara kepulauan yang luas, Indonesia memiliki tiga zona waktu berbeda untuk menyesuaikan perbedaan letak geografisnya. Salah satu zona ...

BNPT perkuat peran guru di NTB tangkal radikalisme dan kekerasan

Badan Nasional Penanggulangan Terorisme memperkuat peran guru di Nusa Tenggara Barat dalam menangkal radikalisme, kekerasan, dan perundungan melalui ...

DPD RI setujui pimpinan alat kelengkapan Tahun Sidang 2024-2025  

Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI menyetujui pimpinan alat kelengkapan (Alkel) DPD RI untuk Tahun Sidang 2024-2025 di Gedung Nusantara V, Kompleks ...

Imigrasi catat 24 kapal pesiar ke Labuan Bajo selama Januari-September

Kantor Imigrasi Kelas II TPI Labuan Bajo, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Nusa Tenggara Timur (NTT) mencatat sebanyak 24 kapal ...

Komut: Terminal BBM Manggis Bali jadi hub di Nusa Tenggara

Komisaris Utama PT Pertamina Patra Niaga Ego Syahrial mengatakan Integrated Terminal (IT) Manggis, Karangasem, merupakan terminal BBM terbesar di ...

Vanili organik asal Pulau Lombok diminati pasar global

Produk vanili organik yang dihasilkan oleh para petani di Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB), diminati pasar global seiring dengan tren konsumsi ...