Tag: normalisasi sungai

Sungai tercemar berat di Jakarta tambah jadi 61 persen

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan jumlah sungai yang airnya tercemar berat meningkat dari 32 persen menjadi 61 persen sepanjang 2014 ...

Tangerang turunkan petugas pembersih sampah Sungai Cisadane

Dinas Lingkungan Hidup Kota Tangerang menurunkan 20 petugas untuk membersihkan sampah yang mengotori Sungai Cisadane, tempat pelaksanaan Festival ...

Pesta kembang api semarakkan pembukaan Festival Cisadane

Pesta kembang api dan pertunjukan video mapping memeriahkan pembukaan Festival Cisadane 2018 di Bantaran Sungai Cisadane, Kota Tangerang, Banten, ...

Pemkot Kendari segera normalisasi Sungai Wanggu

Pemerintah Kota Kendari mendapatkan alokasi bantuan dana dari APBN sebesar 45 milyar rupiah untuk Normalisasi Sungai Wanggu 2018. sungai wanggu ...

Pemkot Semarang bongkar bangunan liar di bantaran sungai

Pemerintah kota Semarang membongkar bangunan liar yang berdiri diatas bantaran sungai kanal banjir timur, Rabu siang 25 April. Pembongkaran paksa ...

BPBD Limapuluh Kota masih mendata dampak banjir Situjuah

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat (Sumbar), masih mendata dampak banjir yang terjadi di Situjuah, ...

Pemkab Tangerang normalisasi Sungai Cisadane antisipasi banjir

Pemerintah Kabupaten Tangerang, Banten, melakukan normalisasi anak Sungai Cisadane di Desa Kohod, Kecamatan Pakuhaji sebagai antisipasi banjir yang ...

Pedagang tolak relokasi

Sejumlah pedagang kali lima Barito Mlatiharjo yang kiosnya terkena proyek normalisasi sungai Banjir Kanal Timur membentangkan spanduk dan poster, ...

Sandiaga ikut lari susur Ciliwung

Bersama sekitar 100 pelari, Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Salahuddin Uno berlari menyusuri jalur sepanjang sekitar lima kilometer di pinggiran ...

Ganjar kunjungi daerah banjir di Demak

Calon Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengunjungi daerah banjir di Desa Sayung, Kecamatan Sayung, Kabupaten Demak, Kamis.Calon gubernur yang ...

Pengendali Banjir Batang Kuranji

Foto udara kawasan pengendali banjir Sungai Batang Kuranji Segmen Tengah yang sudah dibangun, di Padang, Sumatra Barat, Minggu (18/2/2018). ...

Presiden harapkan padat karya tunai naikkan daya beli masyarakat perdesaan

Presiden Joko Widodo berharap program padat karya tunai yang digulirkan pemerintah bisa meningkatkan daya beli masyarakat perdesaan. "Kita ...

Presiden Tinjau Padat Karya Tunai Di Ambon

Presiden Joko Widodo meninjau kegiatan pengerukan atau normalisasi Sungai Wai Hatukau di Desa Batu Merah, Ambon, Maluku, Rabu (14/2/2018). Pengerukan ...

Presiden tinjau program padat karya tunai di Ambon

Presiden Joko Widodo meninjau dua lokasi pelaksanaan program padat karya tunai di Kelurahan Batumerah, Kecamatan Sirimau, Kota Ambon, Maluku, ...

Basement air untuk menormalisasi Sungai Citepus

Warga di Kelurahan Jamika, Kecamatan Bojong Loa Kaler, Kota Bandung, kini boleh merasa lega. karena Walikota Bandung, Ridwan Kamil, telah meresmikan ...