Tag: negara konflik

32 negara OKI hadiri pertemuan antar-regulator obat

Sebanyak 32 negara anggota Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) menghadiri pertemuan antarregulator obat yang digelar oleh Badan Pengawas Obat dan ...

Menlu: Peningkatan jumlah pasukan perdamaian perempuan jadi dibahas di PBB

Menteri Luar Negeri Retno LP Marsudi mengatakan peningkatan jumlah pasukan penjaga perdamaian perempuan di PBB dalam misi di negara konflik atau ...

Wapres dorong ulama wujudkan perdamaian dunia

Wakil Presiden M. Jusuf Kalla (JK) mendorong para ulama di seluruh dunia untuk mewujudkan perdamaian di negara masing-masing, sehingga berimbas pada ...

Keyakinan PKS setelah Indonesia jadi anggota Dewan Keamanan PBB

Ketua Fraksi PKS DPR RI Jazuli Juwaini meyakini Indonesia dapat berperan mewujudkan perdamaian dunia sesuai mandat konstitusional setelah terpilih ...

Polda Sulsel: hanya Papua-NTT yang tidak ada jaringan ISISnya

Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan menegaskan jika hanya dua dari 35 provinsi di Indonesia yang tidak ada jaringan organisasi terlarangnya seperti ...

Ramadhan 2018, ACT sasar masyarakat pra sejahtera dan korban krisis kemanusiaan

Pada Ramadhan 2018, Aksi Cepat Tanggap (ACT) menggalakkan program yang menyasar masyarakat pra sejahtera di tepian negeri Indonesia serta korban ...

Paus Fransiskus: Timur Tengah butuh solusi dua negara

Paus Fransiskus memanfaatkan pesan Natalnya pada Senin untuk meminta solusi dua negara yang dinegosiasikan demi mengakhiri konflik Israel-Palestina, ...

TKW asal Lombok minta dipulangkan dari Suriah

Usnawati (25) seorang tenaga kerja Indonesia asal Dusun Tunjang, Desa Persiapan Tunjang Sari, Kecamatan Batukliang, Kabupaten Lombok Tengah meminta ...

Pasukan Indonesia bantu ungkap peredaran kokain di Haiti

Pasukan perdamaian "Garuda Bhayangkara Indonesia" turut terlibat pengungkapan peredaran kokain di perkampungan pesisir pantai Anbouchi wilayah ...

Presiden minta TNI-Polri terus jaga soliditas

Presiden Joko Widodo meminta para perwira TNI dan Polri terus menjaga soliditas dan solidaritas serta menghilangkan ego sektoral dalam menjaga ...

Pangdam Udayana tingkatkan kewaspadaan setelah bom Jakarta

Panglima Kodam IX/Udayana Mayor Jenderal TNI Komaruddin Simanjuntak meminta jajarannya dan masyarakat Bali serta Nusa Tenggara untuk meningkatkan ...

PKB dukung revisi UU Terorisme segera diselesaikan

Partai Kebangkitan Bangsa mendukung revisi Undang-Undang No 15 tahun 2003 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Terorisme segera diselesaikan karena ...

UNHCR catat 1.150 pencari suaka di Riau

Komisariat Tinggi Perserikatan Bangsa Bangsa Urusan Pengungsi (UNHCR) melaporkan jumlah pengungsi yang berasal dari berbagai negara konflik di ...

Presiden China rombak 84 korps militer

Presiden China Xi Jinping merombak 84 korps militer untuk memperkuat pasukan bersenjata di negara berpenduduk terbesar di dunia itu. ...

Lingkungan harus lindungi anak dari pengaruh radikalisme

Guru Besar Fakultas Psikologi Universitas Indonesia Profesor Hamdi Muluk mengatakan lingkungan harus melindungi anak-anak dari pengaruh radikalisme ...