Tag: negara g20

Ahli PBB: Negara G20 harus bahas pembunuhan Khashoggi

Penyelidik eksekusi PBB pada Rabu mengatakan bahwa para pemimpin yang menghadiri KTT G20 di Osaka Jepang pekan ini harus menekan Arab Saudi agar ...

Pakar: Pertumbuhan ekonomi China yang stabil bantu negara-negara G20

Marcel Smits, ketua Cargill Asia Pacific, mengatakan perusahaan-perusahaan pertanian dan pangan Amerika Serikat yakin akan mempertahankan ...

Indonesia akan fokus mengenai ekonomi digital di G20

Pemerintah Indonesia dalam pertemuan tingkat tinggi forum internasional G20 di Osaka, Jepang pada 28-29 Juni akan fokus pada pembahasan mengenai ...

Presiden Jokowi akan hadiri pertemuan G20 di Osaka

Presiden RI Joko Widodo didampingi oleh Menteri Luar Negeri Retno Marsudi akan menghadiri pertemuan tingkat tinggi forum internasional G20 yang akan ...

Menteri PPN: Kerugian akibat kemacetan Rp56 triliun

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) RI Bambang Brodjonegoro menyatakan kerugian ekonomi akibat kemacetan di ibu kota mencapai Rp56 triliun ...

Media Jepang: KTT G20 akan dukung perdagangan bebas

Para pemimpin kelompok negara perekonomian besar dunia G20 pada pekan ini akan menyatakan dukungan bagi perdagangan bebas guna mencapai pertumbuhan ...

Negara maju G20 didesak berkomitmen atas transisi energi

Koalisi Organisasi untuk Keadilan Energi mendesak negara-negara yang tergabung dalam G20 untuk berkomitmen secara penuh terhadap langkah transisi ...

Kanada jadi negara G20 pertama larang perdagangan sirip hiu

Kanada menjadi negara G20 pertama yang mengesahkan undang-undang pelarangan ekspor-impor sirip hiu, yang juga mencakup keharusan untuk membangun ...

Pertemuan G20, Jonan jelaskan strategi transisi energi pro lingkungan

Menteri Energi Sumber Daya Mineral Ignasius Jonan bersama Menteri Kehutanan dan Lingkungan Hidup Siti Nurbaya dalam pertemuan tingkat menteri ...

Inggris tetapkan komitmen raih nol emisi pada 2050

Pemerintah Inggris mengumumkan komitmennya untuk mencapai batas noll emisi gas rumah kaca pada 2050 demi meningkatkan kesehatan masyarakat, kualitas ...

Menkeu upayakan pendekatan untuk pungut pajak dari ekonomi digital

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengupayakan pendekatan untuk memungut pajak dari kegiatan ekonomi digital yang selama ini belum dilakukan optimal untuk ...

Mendag: Reformasi WTO kembalikan fungsi penyelesaian sengketa dagang

Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita menyampaikan reformasi terhadap Organisasi Perdagangan Dunia (WTO) dapat mengembalikan fungsi lembaga ...

Bayang-bayang perang dagang dan desakan reformasi WTO

Pertemuan Tingkat Menteri G20 mengenai Perdagangan dan Ekonomi Digital di Tsukuba, Ibaraki, Jepang, pada 8-9 Juni 2019 baru saja usai. Meski ...

Komisaris UE: G20 minta AS-China selesaikan sengketa dagang

Pernyataan menteri-menteri keuangan G20 bahwa ketegangan perdagangan telah "meningkat" melontarkan tanggungjawab kepada Amerika Serikat dan ...

Penting, pembenahan kerja sama multilateral untuk perdagangan global

Direktur Jenderal Perundingan Perdagangan Internasional Kementerian Perdagangan Iman Pambagyo mengingatkan pentingnya pembenahan sistem kerja sama ...