Tag: negara g20

SOM G20 Culture tuai apresiasi para delegasi

Pelaksanaan The First Senior Officials Meeting (SOM) G20 Culture 2022 yang dilaksanakan pada Jumat (22/4) menuai apresiasi dan dukungan dari delegasi ...

Kominfo: Penunjukan Maudy sebagai jubir G20 untuk jangkau milenial

Juru Bicara Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Dedy Permadi menegaskan penunjukan Maudy Ayunda sebagai juru bicara pemerintah untuk ...

Presidensi G20 Indonesia peluang akselerasi transisi energi Indonesia

Presidensi G20 Indonesia dapat menjadi peluang untuk mendorong pembentukan kebijakan publik yang dapat mengakselerasi transisi energi ...

Emisi karbon negara-negara G20

Penurunan emisi karbon masih menjadi salah satu isu prioritas dalam forum kerja sama multilateral G20 tahun ini meskipun pada 2020 lalu emisi karbon ...

Pertemuan SOM G20 bahas lima agenda utama kebudayaan

Direktur Jenderal Kebudayaan Kemendikbudristek Hilmar Farid mengatakan terdapat lima agenda utama yang dibahas dalam pertemuan pertama pejabat tinggi ...

BI: Perang Rusia-Ukraina perkuat kompleksitas G20 jaga pemulihan dunia

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo berpendapat perang Rusia melawan Ukraina memperkuat kompleksitas negara-negara G20 dalam memelihara ...

Indonesia dorong negara berkembang tingkatkan mitigasi pasokan energi

Pemerintah Indonesia mendorong negara-negara berkembang yang tergabung dalam keanggotaan Group of Twenty atau G20 untuk meningkatkan mekanisme ...

W20 tingkatkan partisipasi perempuan dalam pengadaan barang dan jasa

Chair Women-20 (W20) Hadriani Uli Silalahi menyampaikan bahwa Indonesia bersama delegasi anggota G20 telah sepakat untuk meningkatkan partisipasi ...

B20 Indonesia dorong perusahaan laporkan indikator gender

Chair of B20 Indonesia Shinta W. Kamdani mengatakan B20 Indonesia mendorong negara-negara anggota G20 untuk menetapkan mekanisme pelaporan indikator ...

Menkominfo ajak masyarakat Papua ikuti program literasi digital

Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate mendorong masyarakat Papua, mulai dari generasi muda, pelaku UMKM, hingga "mama-mama" ...

Emansipasi dan pajak berkeadilan untuk perempuan Indonesia

Hari Kartini yang jatuh pada tanggal 21 April merupakan momentum untuk mendiskusikan kembali makna dan capaian kesetaraan gender, sebagaimana Kartini ...

Meutya Hafid sebut literasi digital bagi pelaku UMKM wanita penting

Ketua Komisi I DPR Meutya Viada Hafid mengatakan literasi digital bagi pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) perempuan penting seiring dengan ...

BI sebut G20 dorong kebijakan moneter terintegrasi

Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo mengatakan Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral (FMCBG) G20 mendorong pembuatan kebijakan moneter yang ...

Kemarin, aturan baru perjalanan laut hingga Erick siapkan sembako

Sejumlah informasi penting menghiasi berita ekonomi pada Rabu (20/4/2022) mulai dari Kemenhub rilis aturan baru perjalanan transportasi laut hingga ...

Sandiaga jamu makan malam seluruh perwakilan G20 termasuk Rusia

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno menjamu makan malam seluruh perwakilan negara G20, termasuk Rusia, usai peluncuran ...