Tag: narkotika

Sumbar perkuat perlindungan perempuan dan anak dengan Program Sahabat PPA

Pemerintah Provinsi Sumatera Barat terus memperkuat perlindungan terhadap perempuan dan anak melalui berbagai program strategis di antaranya Satu ...

Menko Pemmas cari solusi penanganan korban judol yang dirawat di RS

Menteri Koordinator Pemberdayaan Masyarakat (Menko PM) Muhaimin Iskandar tengah mencari solusi atas ketidakberdayaan rumah sakit dalam menangani ...

Jusuf Kalla sebut pemindahan Mary Jane ke Filipina hal biasa

Wakil Presiden Indonesia ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla (JK) menilai pemindahan terpidana mati kasus narkoba asal Filipina Mary Jane Veloso ke negara ...

Bareskrim kerja sama dengan Malaysia buru DPO narkoba

Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri menjalin kerja sama dengan Jabatan Siasatan Jenayah Narkotik Polis Diraja Malaysia (JSJN PDRM) dalam ...

Yusril tegaskan Mary Jane tak bisa lagi masuk Indonesia seumur hidup

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan (Kumham Imipas) Yusril Ihza Mahendra menegaskan bahwa terpidana mati ...

Menko RI-Mendagri Australia bahas pemindahan "Bali Nine" pekan depan

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan (Kumham Imipas) RI Yusril Ihza Mahendra akan menerima kunjungan Menteri ...

Hitung cepat KedaiKOPI: Andra-Dimyati 55,16 persen, Airin-Ade 44,84 persen

Hasil hitung cepat atau quick count dari Lembaga Survei KedaiKOPI untuk Pilkada Banten 2024 hingga Rabu sore pukul 16.30 WIB, mencatat pasangan Andra ...

431 WBP LP Narkotika Kasongan mencoblos di Pilkada Serentak 2024

Sebanyak 431 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) di Lembaga Pemasyarakatan Kasongan menggunakan hak pilih pada Pilkada serentak 2024. Ketua Kelompok ...

ELSAM saran pemerintah rehabilitasi warga yang kecanduan judi online

Direktur Eksekutif Lembaga Studi dan Advokasi Masyarakat (ELSAM) Wahyudi Djafar menyarankan agar Pemerintah untuk merehabilitasi warga yang kecanduan ...

Lapas Padang dirikan dua TPS khusus untuk narapidana

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Padang, Sumatra Barat (Sumbar) mendirikan dua Tempat Pemungutan Suara (TPS) khusus sebagai tempat untuk menyalurkan ...

Lapas Kerobokan nilai dua napi Bali Nine berkelakuan baik

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II-A Kerobokan di Kabupaten Badung, Bali, menilai dua anggota Bali Nine berkelakuan baik selama menjadi warga ...

Warga binaan Lapas Narkotika Jakarta diingatkan gunakan hak pilih

Lebih dari 2.000 warga binaan di Lapas Narkotika Kelas II A Jakarta diingatkan untuk menggunakan hak pilihnya di Pilkada Jakarta yang digelar pada ...

Hukum, dari Polri evaluasi pemakaian senjata hingga kasus Tom Lembong

Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) akan melakukan evaluasi terkait penggunaan senjata api oleh personel kepolisian sebagai tindak lanjut ...

China minta AS tidak ragukan niatnya untuk berantas peredaran fentanil

Pemerintah China meminta Amerika Serikat (AS) tidak meragukan niatnya dalam pemberantasan peredaran fentanil setelah pernyataan Donald Trump yang ...

BNN sebut kenaikan IKR 2024 cerminan peningkatan layanan rehabilitasi

Badan Narkotika Nasional (BNN) menyatakan kenaikan nilai Indeks Kapabilitas Rehabilitasi (IKR) Nasional Tahun 2024 merupakan cerminan upaya kolektif ...