Tag: napi kasus korupsi

Fahri: Larangan mantan napi koruptor ikut pilkada bukan domain KPU

Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah menegaskan bahwa kewenangan untuk membuat aturan larangan mantan napi koruptor mengikuti pemilihan kepala daerah ...

Pakar: Nusakambangan dapat memberikan efek jera bagi koruptor

Pakar hukum dari Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Prof. Hibnu Nugroho meyakini lembaga ...

KPK tanggapi pernyataan Menkumham tentang penempatan napi korupsi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menanggapi pernyataan Menteri Hukum dan HAM (Menkumham) Yasonna Laoly soal narapidana kasus korupsi tidak dapat ...

Lima narapidana Jambi langsung bebas usai terima remisi lebaran

Dari 856 narapidana atau napi yang ada di beberapa lapas dan rumah tahanan di Provinsi Jambi yang menerima remisi lebaran Idul Fitri 1440 H, ada lima ...

515 napi lapas dan rutan di Maluku Utara peroleh remisi Idul Fitri

Lembaga pemasyarakatan (Lapas) dan rumah tahanan (Rutan) yang tersebar di seluruh kabupaten dan kota di Maluku Utara (Malut) memberikan remisi kepada ...

KPK imbau tak pilih caleg koruptor saat Pemilu

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berkali-kali mengingatkan agar caleg pernah terlibat korupsi tidak dipilih demi mewujudkan pemerintahan yang ...

KPK sambut positif 32 nama tambahan caleg mantan napi korupsi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyambut positif langkah Komisi Pemilihan Umum (KPU) yang telah mengumumkan 32 daftar nama tambahan calon ...

KPU umumkan 32 daftar nama tambahan caleg mantan napi korupsi

Komisi Pemilihan Umum RI mengumumkan 32 daftar nama tambahan calon anggota legislatif yang merupakan mantan napi kasus korupsi. Ketua KPU RI ...

PSI apresiasi konsistensi KPU umumkan caleg eks koruptor

Partai Solidaritas Indonesia mengapresiasi konsistensi Komisi Pemilihan Umum dalam mengumumkan caleg mantan narapidana kasus korupsi kepada ...

Pleno KPU bahas opsi perubahan PKPU pencalonan legislatif

Komisioner KPU Viryan Azis mengatakan Rapat pleno KPU pada Sabtu (15/9) atau Minggu (16/9) akan membahas berbagai hal, salah satunya opsi perubahan ...

Pukat: KPU abaikan saja putusan Bawaslu

Direktur Pusat Kajian Anti Korupsi (Pukat) UGM Yogyakarta Zainal Arifin Mochtar menyarankan KPU tidak menindaklanjuti putusan Bawaslu yang ...

Bawaslu: Putusan soal Bacaleg mantan koruptor berdasarkan UU

Komisioner Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Rahmad Bagja menegaskan putusan Bawaslu di daerah meloloskan mantan narapidana kasus korupsi menjadi ...

Di Jateng, 24 koruptor dapat remisi

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Wilayah Jawa Tengah mencatat 24 narapidana kasus tindak pidana korupsi yang mendekam di ...

KPU verifikasi bacaleg DPR

Petugas Komisi Pemilihan Umum (KPU) melakukan proses verifikasi berkas bakal calon anggota legislatif (bacaleg) DPR untuk Pemilu 2019 di Hotel ...

ICW anggap Golkar berkilah soal caleg koruptor

Wakil Koordinator Indonesia Corruption Watch (ICW) Ade Irawan menilai alasan Partai Golkar tetap mengajukan sejumlah bekas narapidana korupsi ...