Tag: multilateralisme

Presiden Kazakhstan sambut kunjungan Paus Fransiskus

Presiden Kazakhstan Kassym-Jomart Tokayev menyambut kunjungan Paus Fransiskus ke negara tersebut, yang antara lain untuk menghadiri Kongres VII Para ...

Pejabat Kamboja sebut kontribusi RCEP bagi pemulihan ekonomi inklusif

Perdana Menteri (PM) Kamboja Samdech Techo Hun Sen, pada Senin (12/9) di Phnom Penh mengatakan bahwa Kemitraan Ekonomi Komprehensif Regional ...

Sekjen PBB lihat ujian terhadap multilateralisme di sidang mendatang

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres pada Senin (12/9) melihat adanya ujian yang belum pernah terjadi ...

Menlu China ajukan pandangan lima poin terkait hubungan China-Jepang

Menteri Luar Negeri China Wang Yi menympaikan pidato video pada upacara pembukaan seminar memperingati 50 tahun normalisasi hubungan diplomatik ...

Kemlu paparkan misi Indonesia dalam Sidang Majelis Umum PBB 2022

Pemerintah Indonesia membawa sejumlah isu yang disiapkan untuk rangkaian pertemuan dalam Sidang Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (SMU PBB) ...

DMM G20 sepakati percepatan capaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

Pertemuan Tingkat Menteri Pembangunan (DMM) G20 menyepakati percepatan capaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan melalui penguatan ketahanan ...

Bappenas tekankan pemulihan dan ketahanan negara berkembang di DMM G20

Menteri PPN/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa menekankan pentingnya pemulihan dan ketahanan bagi negara-negara berkembang di tengah krisis global, hal ...

Menteri LHK: Semua negara harus berkontribusi di isu lingkungan G20

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya mengatakan semua negara perlu berkontribusi dalam upaya penanganan isu lingkungan global ...

RI dorong pendekatan multilateral hadapi isu lingkungan global

Indonesia mendorong perlunya pendekatan multilateral untuk menghadapi berbagai isu lingkungan hidup global yang memberikan dampak kepada berbagai ...

Wapres Ma'ruf: Peran lembaga audit penting saat keadaan genting

Wakil Presiden Ma'ruf Amin menyebutkan lembaga audit mempunyai peran penting dalam pengelolaan anggaran keuangan negara, terutama saat ...

Tiga komisaris Uni Eropa akan kunjungi Indonesia untuk pertemuan G20

Tiga komisaris Uni Eropa akan mengunjungi Indonesia antara 28 Agustus dan 6 September 2022 untuk berpartisipasi dalam Pertemuan Bersama Menteri ...

Menteri PPN pastikan fasilitas RSUD Belitung siap dukung G20

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN), Suharso Monoarfa memastikan fasilitas kesehatan di RSUD Marsidi Judono Kabupaten Belitung.  ...

Diplomasi kesehatan Indonesia: kunci hadapi kabut pandemi

Diplomasi di sektor kesehatan merupakan salah satu bagian vital dari upaya pemerintah untuk mengeluarkan Indonesia dari jerat pandemi COVID-19, ...

Ketika Indonesia tunjukkan tajinya di puncak kepemimpinan global

Tahun 2022 menjadi momentum bagi Indonesia untuk menonjolkan perannya di kancah internasional. Di tengah situasi dunia yang belum sepenuhnya pulih ...

Presidensi G20 bukti Indonesia pulih lebih cepat

Rektor Universitas Gadjah Mada Ova Emilia menilai Presidensi G20 Tahun 2022 menjadi bukti Indonesia mampu mengawali semangat pulih lebih cepat dan ...