Tag: mudik saat lebaran

Polres Bandara Ngurah Rai petakan kemacetan lewat data penumpang

Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai membuat pemetaan terkait titik rawan macet selama arus mudik dan arus balik di area bandara internasional ...

Silaturahim untuk lanjutkan kerja bagi negeri

Ramadhan 2024 datang begitu ingar bingar sisa-sisa pesta demokrasi di negeri ini sedang mencari keseimbangan baru. Tentu saja keadaan yang bakal ...

Nelayan di Pekalongan libur melaut jelang lebaran untuk rayakan Syawalan

Foto udara sejumlah kapal bersandar di Pelabuhan Perikanan Nusantara, Kota Pekalongan, Jawa Tengah.

Terminal Mengwi Bali tambah frekuensi pembersihan ruang tunggu pemudik

Pengelola Terminal Tipe A Mengwi di Kabupaten Badung, Bali, menambah frekuensi perawatan kebersihan termasuk area ruang tunggu untuk memberikan ...

Program mudik gratis Pemprov DKI 2024 bisa irit ongkos

Mayoritas warga yang ikut program mudik gratis Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengapresiasi kebijakan tersebut karena ongkos untuk pulang ...

Kemenhub fasilitasi 17 penyandang disabilitas mudik gratis jalur udara

Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan bekerja sama dengan operator penerbangan memfasilitasi 17 penyandang disabilitas ...

Program mudik gratis Pelindo memberangkatkan ribuan pemudik ke 13 kota

PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo pada Kamis memberangkatkan sebanyak 3.975 pemudik ke 13 kota tujuan di Jawa, Sumatera, dan Sulawesi ...

Kemnaker gelar kegiatan mudik bersama libatkan 6.000 pekerja

Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) melaksanakan kegiatan mudik bersama dengan para pekerja yang melibatkan 6.000 pekerja ditandai dengan ...

Pemprov DKI Jakarta berangkatkan 12.170 orang melalui mudik gratis lebaran

Sejumlah peserta program mudik gratis Pemprov DKI Jakarta berjalan menuju bus di Lapangan Silang Monas, Jakarta, Kamis (4/4/2024). Pemerintah ...

Menko PMK dan Menteri PPPA tinjau kesiapan mudik di Km 29

Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy bersama Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak ...

Berita unggulan terkini, 75 sesar aktif di Pulau Jawa hingga imbauan mudik lebaran dengan transportasi massal

Sejumlah berita unggulan terkini yang menarik untuk disimak, mulai dari ilmuwan identifikasi keberadaan 75 sesar aktif di Pulau Jawa, hingga Menhub ...

Lonjakan penumpang, Bandara Juwata sediakan penerbangan tambahan

ANTARA -  Bandar Udara Internasional Juwata Tarakan, Kalimantan Utara telah menambah jumlah penerbangan yang akan melayani pemudik yang ...

Konektivitas di Lebaran 2024 diperkuat di area padat penduduk

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengatakan konektivitas telekomunikasi di momen mudik dan Lebaran 2024 disiapkan ...

Polda Sumut minta pemudik gunakan sepeda motor alternatif terkahir

Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Utara (Sumut) meminta para pemudik yang menggunakan sepeda motor menjadi alternatif kendaraan terakhir untuk mudik ...

Kemenkominfo ajak warga Cirebon kurangi sampah saat mudik Lebaran

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) mengajak warga khususnya anak muda di Cirebon, Jawa Barat, untuk turut serta dalam mengurangi ...