Tag: mrt jakarta

Transjakarta buka rute 14A tujuan Monas-JIS

PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) membuka rute 14A tujuan Monumen Nasional- Jakarta International Stadium (JIS) seiring mulai beroperasinya ...

Jakpro sebut pembangunan LRT fase 1B sudah sesuai jadwal

BUMD milik Pemprov DKI Jakarta, PT Jakarta Propertindo (Jakpro) menyebut  pembangunan konstruksi transportasi ringan berbasis rel ...

Pramono akan gratiskan LRT dan MRT Jakarta bagi 15 golongan pekerja

Calon gubernur DKI Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung menyatakan siap berjuang untuk menggratiskan layanan transportasi umum di Jakarta bagi 15 ...

DKI kemarin, Satpol PP terlibat judi online hingga Tugu Jam Thamrin

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono akan mengumpulkan petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) beserta pasangannya yang terlibat ...

MRT Jakarta pindahkan Tugu Jam Thamrin ke lokasi semula pada 2026

PT MRT Jakarta (Perseroda) memindahkan kembali Tugu Jam Thamrin ke lokasi semula tepatnya perempatan antara Jalan MH. Thamrin dan Jalan Kebon Sirih ...

IAAI ungkap temuan sejarah peradaban Jakarta dari proyek MRT fase dua

Ikatan Ahli Arkeologi Indonesia (IAAI) menguak temuan benda-benda bersejarah bukti peradaban Jakarta yang telah terkubur sekitar 400 tahun dari ...

Transjakarta geser lokasi halte Kebon Sirih ke halte temporer

PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) menggeser lokasi pemberhentian pada halte Kebon Sirih arah selatan (Blok M) ke halte temporer sehubungan ...

Rekayasa lalu lintas di jalan MH Thamrin

Pekerja menempelkan stiker rambu lalu lintas untuk rekayasa lalu lintas di jalan MH Thamrin, Jakarta, Jumat (20/9/2024). Dinas Perhubungan DKI ...

DTKJ dorong Pemprov DKI perkuat transportasi ramah disabilitas

Dewan Transportasi Kota Jakarta (DTKJ) mendorong Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta memperkuat transportasi publik yang ramah bagi penyandang ...

DKI kemarin, imbauan waspada megathrust hingga Restoran KOI kebakaran

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mengimbau masyarakat Jakarta selalu waspada dan menyiapkan diri terkait potensi terjadinya ...

DKI berlakukan rekayasa lalin di Jalan Thamrin mulai 21 September

Dinas Perhubungan DKI Jakarta berkoordinasi dengan Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya dan PT MRT Jakarta memberlakukan rekayasa lalu lintas di ...

Heru: Penerapan jalan berbayar hanya di zona transportasi umum lengkap

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menyebut penerapan jalan berbayar elektronik (electronic road pricing/ ERP)  ...

Persija vs Dewa United, Polisi kerahkan 2.178 personel di GBK Senayan

Polisi mengerahkan 2.178 personel gabungan untuk mengamankan pertandingan sepak bola antara Persija Jakarta versus Dewa United pada lanjutan Liga 1 ...

Bank DKI raih dua penghargaan di ajang penghargaan "contact center"

Bank DKI meraih dua penghargaan dalam ajang penghargaan pusat kontak (contact center) nasional, "The Best Contact Center Indonesia (TBCCI) ...

PT MRT Jakarta raih tiga penghargaan di TOP GRC Awards 2024

PT MRT Jakarta (Perseroda) meraih tiga penghargaan tingkat nasional dalam gelaran TOP Governance, Risk, and Compliance (GRC) Awards ...