Tag: momen mudik

Bamsoet: Jadikan momentum Idulfitri perekat silaturahmi kebangsaan

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengajak seluruh pihak menjadikan momentum Idul Fitri 1445 Hijriah sebagai perekat ...

Menkominfo sebut jaringan seluler prima selama Idul Fitri 1445 H

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi menyebutkan jaringan seluler yang dihadirkan oleh empat penyelenggara ...

OYO tawarkan diskon menginap hingga 80 persen untuk sambut Lebaran

Platform penyedia akomodasi wisata OYO menghadirkan promo diskon menginap spesial Idul Fitri hingga 80 persen dari tanggal 7 sampai 22 April 2024 ...

Polres Garut siapkan layanan "live streaming" jalur mudik

Kepolisian Resor Garut menyiapkan layanan live streaming di channel Youtube untuk memudahkan pemudik memantau kondisi jalur mudik di wilayah ...

Momen mudik Lebaran, portir Bandara Halim raup Rp100 ribu per hari

Sejumlah portir di Bandara Halim Perdanakusuma Jakarta meraup pendapatan berupa tip dari calon penumpang sebanyak Rp50-100 ribu per hari pada ...

KCIC: Calon penumpang Whoosh sudah bisa refund dan reschedule daring

Manajer Komunikasi Perusahaan PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC), Emir Monti, mengatakan para calon penumpang Whoosh sudah bisa melakukan ...

KCIC siapkan 80 toko UMKM dan bermerek untuk layani penumpang Whoosh

PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) menyiapkan sebanyak 60 toko usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) dan 20 lebih produk bermerek (branded) di ...

Pertamina ubah tampilan lima SPBU di Provinsi Jambi

PT Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel mengubah tampilan lima stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) di Provinsi Jambi guna meningkatkan ...

Momen mudik, Whoosh beri harga makanan diskon 25 persen

Pada momen mudik Lebaran Idul Fitri 1445 H, pengelola gerbong kereta makanan Whoosh memberi diskon 25 persen harga ke para penumpang di gerbong ...

PUPR beri dukungan sarana prasarana sanitasi dan air di mudik Lebaran

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal (Ditjen) Cipta Karya memberikan dukungan sarana prasarana sanitasi ...

H-3 Lebaran, 11.333 pemudik melintas di Bandara Syamsudin Noor

Sebanyak 11.333 pemudik melintas di Bandara Internasional Syamsudin Noor Banjarmasin di Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan pada H-3 Lebaran Idul ...

Revitalisasi, kapasitas Terminal Samarinda Seberang capai 300 persen

ANTARA - Kapasitas armada bus di Terminal Tipe A Samarinda Seberang meningkat hingga 300 persen pada momen mudik Lebaran kali ini setelah ...

BIB: Empat unit pesawat airbus layani arus mudik Lebaran 2024

Pengelola Bandara Internasional Batam (BIB) Hang Nadim, Kepulauan Riau menyebutkan sebanyak empat unit pesawat berbadan besar (airbus) melayani arus ...

Bandara Internasional Syamsudin Noor telah dilintasi 42.346 pemudik 

Bandara Internasional Syamsudin Noor Banjarmasin di Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan telah dilintasi sebanyak 42.346 pemudik terhitung sejak 3 ...

Dirlantas Polda Sulsel jamin kelancaran lalin poros Camba

Dirlantas Polda Sulsel Kombes I Made Agus Prasatya menjamin kelancaran lalulintas Jalan Poros Maros-Bone di wilayah Camba atau Kappang, Kabupaten ...