Tag: moderna

Vaksin Moderna mulai didistribusikan untuk masyarakat umum

Kementerian Kesehatan RI mulai mendistribusikan vaksin COVID-19 jenis Moderna untuk disuntikkan kepada kelompok sasaran masyarakat umum di seluruh ...

ITAGI: Waspadai KIPI tiga hari berturut pada anak

Ketua Komite Penasihat Ahli Imunisasi Nasional (ITAGI) Prof Sri Rejeki Hadinegoro mengingatkan orang tua untuk mewaspadai Kejadian Ikutan ...

Ketua MPR minta pemerintah lakukan negosiasi izin umrah

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo meminta Pemerintah Indonesia melakukan diplomasi serta negosiasi dengan Pemerintah Arab Saudi untuk pemberian izin ...

Stok vaksin moderna untuk nakes di Ambon belum mencukupi

ANTARA -Pemerintah Kota Ambon, Maluku telah menerima stok vaksin moderna untuk vaksinasi dosis  ketiga bagi tenaga kesehatan (Nakes) di kota ...

Bantul luncurkan oksigen gratis bagi pasien COVID-19 yang isoman

Pemerintah Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, meluncurkan oksigen gratis kepada masyarakat terkonfirmasi positif COVID-19 baik yang di ...

KJRI: Saudi masih lakukan kajian soal vaksin Sinovac dan Sinopharm

Konsul Haji Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Jeddah Endang Jumali menyatakan Arab Saudi saat ini masih melakukan kajian terkait penggunaan ...

LaNyalla minta pemerintah beri insentif pengusaha travel umrah

Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti meminta pemerintah turut memperhatikan kondisi pengusaha travel umrah yang ikut terdampak pandemi ...

Kepri siapkan 5.000 vial vaksin Moderna untuk masyarakat umum

Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) telah menyiapkan 5.000 vial vaksin jenis Moderna untuk masyarakat umum yang belum menerima vaksinasi ...

CDC: Ibu hamil sebaiknya divaksin COVID-19

Ibu hamil sebaiknya disuntik vaksin COVID-19, kata Pusat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit AS (CDC), Rabu (11/8), mengutip analisis baru yang ...

AS berniat izinkan dosis penguat COVID-19 bagi penderita imun lemah

Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat (FDA) berniat mengizinkan dosis penguat ketiga vaksin COVID-19 Pfizer dan Moderna untuk orang dengan ...

Spanyol akan uji coba vaksin COVID buatan sendiri

Badan medis Spanyol mengizinkan putaran pertama uji klinis vaksin COVID-19 yang dikembangkan oleh perusahaan Hipra, kata Perdana Menteri Pedro ...

Moderna perbesar skala uji coba vaksin COVID-19 pada anak

Moderna sedang berencana memperbesar skala uji coba vaksin COVID-19 pada anak berusia enam bulan hingga kurang dari 12 tahun yang kini tengah ...

Vaksinasi dosis ketiga nakes Banda Aceh ditargetkan selesai Agustus

Pemerintah Kota Banda Aceh menargetkan vaksinasi dosis ketiga menggunakan vaksin COVID-19 Moderna untuk tenaga kesehatan (nakes) setempat ...

KBRI Doha fasilitasi vaksinasi WNI dari kelompok rentan di Qatar

Kedutaan Besar RI di Doha memfasilitasi pemberian vaksinasi kepada para WNI di Qatar yang termasuk dalam kategori kelompok rentan, yakni pekerja ...

Pasien sembuh dari COVID-19 di DIY bertambah 3.378 orang

Pemerintah Daerah Istimewa Yogyakarta mencatat jumlah pasien yang sembuh dari COVID-19, Rabu, bertambah 3.378 sehingga total menjadi 98.970 ...