Tag: minnesota timberwolves

Kyrie Irving cetak 50 poin saat Nets tundukkan Hornets

Kyrie Irving mencetak 50 poin yang merupakan poin tertinggi musim ini saat Brooklyn Nets menundukkan tim tuan rumah Charlotte Hornets 132-121 dalam ...

Minnesota Timberwolves larut nikmati atmosfer positif kandang mereka

Minnesota Timberwolves larut menikmati atmosfer positif yang tercipta di kandang mereka saat meraih kemenangan telak 124-81 atas Portland Trail ...

Timberwolves terkam habis Trail Blazers 124-81

Minnesota Timberwolves menerkam habis Portland Trail Blazers dengan skor telak 124-81 dalam lanjutan NBA di Target Center, Minneapolis, Senin waktu ...

Timberwolves menang tiga gim beruntun usai lewati Thunder 138-101

Karl-Anthony Towns dan Naz Reid masing-masing mencetak 20 poin saat membantu Minnesota Timberoves menang tiga tim beruntun seusai melewati Oklahoma ...

Karl-Anthony Towns raup 39 poin saat Wolves terkam Warriors 129-114

Karl-Anthony Towns meraup 39 poin dan sembilan rebound saat Minnesota Timberwolves menerkam Golden State Warriors 129-114 dalam pertandingan NBA di ...

Ringkasan NBA: Ja Morant cetak rekor angka Grizzlies lagi

Ja Morant membukukan rekor dengan 52 poin dan 22 field goal untuk mengangkat tuan rumah Memphis Grizzlies meraih kemenangan 118-105 atas San Antonio ...

Timberwolves akhiri delapan kemenangan kandang beruntun Cavaliers

D'Angelo Russell mencetak angka tertinggi tim 25 poin pada laga Senin waktu setempat (Selasa WIB) saat Minnesota Timberwolves menghentikan ...

Cavaliers kembali ke jalur kemenangan meski pincang lawan Wizards

Cleveland Cavaliers berhasil kembali ke jalur kemenangan meski tampil pincang dalam lanjutan NBA melawan Washington Wizards di Rocket Mortgage ...

Joel Embiid puji James Harden setinggi langit

Joel Embiid memuji James Harden setinggi langit setelah bintang anyar Philadelphia 76ers itu tampil gemilang dalam debutnya saat mereka melumat ...

Ringkasan NBA: Debut dominan Harden antarkan Sixers gilas Timberwolves

James Harden akhirnya melakoni debut bersama Philadelphia 76ers dan menampilkan performa yang dominan demi mengantarkan timnya menggilas Minnesota ...

NBA : Philadelphia 76ers menang atas Minnesota Timberwolves 133-102

Feb 25, 2022; Minneapolis, Minnesota, USA; Philadelphia 76ers guard Braxton Key (2) shoots over Minnesota Timberwolves forward Jarred Vanderbilt (8) ...

Derrick Rose akan jalani operasi kecil cedera pergelangan kaki

Bintang New York Knicks Derrick Rose akan menjalani operasi kecil untuk menangani cedera pergelangan kaki kanan yang dialaminya, demikian diumumkan ...

D'Angelo Russell bawa Timberwolves stop tren tandang positif Grizzlies

D'Angelo Russell memainkan peranan krusial melalui kontribusi 37 poin dan sembilan assist demi membawa Minnesota Timberwolves menghentikan tren ...

Ringkasan NBA: Suns terus melaju amankan tujuh kemenangan beruntun

Phoenix Suns terus melaju sebagai tim terbaik pada musim reguler NBA 2021/22 setelah mengamankan tujuh kemenangan beruntun dengan menundukkan Houston ...

Pemain Bulls Zach LaVine secara medis diizinkan tampil di All-Star

Guard Chicago Bulls Zach LaVine telah diizinkan untuk berpartisipasi dalam perayaan All-Star akhir pekan ini di Cleveland. Kunjungan LaVine kepada ...