Tag: migas

BPH Migas ajak generasi muda sebarkan informasi positif hilir migas

Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) mengajak generasi muda menyebarkan informasi positif mengenai industri hilir migas. Anggota ...

Pengamat nilai Pertamina jaga citra RI di mata dunia di ajang MotoGP

Peneliti dari Universitas Pasundan Bandung Acuviarta menilai upaya Pertamina meningkatkan stok bahan bakar minyak (BBM) hingga lima kali lipat ...

Ekonom nilai kehadiran smelter tembaga perkuat industri pengolahan

Ekonom Universitas Mataram Diswandi menilai keberadaan fasilitas pemurnian tembaga dan logam mulia PT Amman Mineral Nusa Tenggara (AMNT) di Kabupaten ...

PNBP mencapai Rp383,8 triliun, BUMN dan BLU jadi kontributor utama

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat realisasi penerimaan negara bukan pajak (PNBP) per 31 Agustus 2024 telah mencapai Rp383,8 triliun, dengan ...

BPH Migas-Pemprov Sulut tanda tangani kerja sama pengawasan BBM

BPH Migas dan Pemprov Sulut menandatangani perjanjian kerja sama dalam penyediaan, pengendalian, dan pengawasan penyaluran jenis bahan bakar minyak ...

Pastikan pasokan BBM aman, BPH Migas pantau Integrated Terminal Bitung

Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) memantau Integrated Terminal (IT) Bitung, Sulawesi Utara, dalam rangka memastikan pasokan bahan ...

Laba bersih Rukun Raharja meningkat 60 persen di kuartal II-2024

PT Rukun Raharja Tbk (RAJA), salah satu perusahaan migas di Indonesia, mencatatkan laba bersih sebesar 16 juta dolar AS pada kuartal II-2024, ...

ASDP: Pencurian alat pendeteksi bencana laut jadi tantangan pelayaran

Pimpinan PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) mengungkapkan bahwa pencurian alat pendeteksi atau peringatan dini bencana di wilayah perairan masih ...

Pertamina: Injeksi penuh CO2 zona tujuh turunkan emisi 14,6 juta ton

PT Pertamina EP (PEP) mengatakan injeksi skala penuh karbon dioksida (Huff and Puff CO2) di zona tujuh yang di antaranya mencakup field Jatibarang, ...

Menkeu: Pendapatan Negara capai Rp1.777 triliun per Agustus 2024

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyatakan bahwa Pendapatan Negara terkumpul sebesar Rp1.777 triliun per Agustus 2024, atau 63,4 ...

Kemendag: Total ekspor Agustus 2024 capai 23,56 miliar dolar AS

Kementerian Perdagangan (Kemendag) mencatat total ekspor Indonesia pada periode Agustus 2024 sebesar 23,56 miliar dolar AS, terbesar sejak Desember ...

Pengeboran sumur BUIC EMCL rampung, beri tambahan minyak 13.000 BOPD

Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu (SKK) Migas mengatakan pengeboran sumur kedua di Banyu Urip Infill Clastic ExxonMobil Cepu Limited ...

BPH Migas siap dukung kebijakan BBM ramah lingkungan

Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) siap mendukung kebijakan bahan bakar minyak (BBM) ramah lingkungan. "Kami (BPH Migas) ...

ESDM sebut tiga kerja sama teknologi pacu produksi migas

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyampaikan, saat ini ada tiga kerja sama di bidang teknologi yang tengah dilakukan pemerintah ...

Pertamina EP beri donasi ke 1.500 penerima manfaat peringati HUT ke-19

PT Pertamina EP dalam memperingati HUT ke-19 melalui program "Pertamina EP Berbagi" memberikan donasi kepada sekitar 1.500 penerima ...